Iklan

Pertanyaan

Sol belerang dapat dibuat menurut metode kondensasi dengan cara ... Mengalirkan udara ke dalam larutan H 2 ​ S Menggiling serbuk belerang dan hasilnya dicampurkan dengan air Menambahkan asam klorida pada larutan natrium tiosulfat Mereaksikan tembaga sulfat dan natrium sulfida dalam air

Sol belerang dapat dibuat menurut metode kondensasi dengan cara ...space

  1. Mengalirkan udara ke dalam larutan 
  2. Menggiling serbuk belerang dan hasilnya dicampurkan dengan air
  3. Menambahkan asam klorida pada larutan natrium tiosulfat
  4. Mereaksikan tembaga sulfat dan natrium sulfida dalam airspace
  1. 1, 2, dan 3 SAJA yang benar.space

  2. 1 dan 3 SAJA yang benar.space

  3. 2 dan 4 SAJA yang benar.space

  4. HANYA 4 yang benar.space

  5. SEMUA pilihan benar.space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

21

:

21

:

44

Klaim

Iklan

S. Lubis

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

sol belerang dapat dibuat menurut metode kondensasi dengan cara (1) dan (3).

sol belerang dapat dibuat menurut metode kondensasi dengan cara (1) dan (3).space

Pembahasan

Jawaban yang benar adalah B. Koloid dapat dibuat dengandua metode, yaitu dispersidan kondensasi. Metode dispersiadalah metode dengan cara menghaluskan partikel-partikel suspensi, sedangkan metode kondensasi adalah metode dengan caramenggumpalkan partikel-partikel larutan yang umumnya melibatkan reaksi-reaksi kimia. Sol belerang dapat dibuat dengan metode kondensasi melalui dua cara, yaitu : 1. Reaksi redoks : mengalirkan gas H 2 ​ S ke dalam larutan SO 2 ​ atau larutan H 2 ​ O 2 ​ 2 H 2 ​ S ( g ) + SO 2 ​ ( a q ) → 3 S ( s ) + 2 H 2 ​ O ( l ) H 2 ​ S ( g ) + H 2 ​ O 2 ​ ( a q ) → S ( s ) + 2 H 2 ​ O ( l ) 2. Reaksi substitusi : menambahkan larutan HCl ke dalam larutan Na 2 ​ S 2 ​ O 3 ​ Na 2 ​ S 2 ​ O 3 ​ ( a q ) + 2 HCl ( a q ) → 2 NaCl ( a q ) + H 2 ​ SO 3 ​ ( a q ) + S ( s ) Jadi, sol belerang dapat dibuat menurut metode kondensasi dengan cara (1) dan (3).

Jawaban yang benar adalah B.space

Koloid dapat dibuat dengan dua metode, yaitu dispersi dan kondensasi. Metode dispersi adalah metode dengan cara menghaluskan partikel-partikel suspensi, sedangkan metode kondensasi adalah metode dengan cara menggumpalkan partikel-partikel larutan yang umumnya melibatkan reaksi-reaksi kimia.

Sol belerang dapat dibuat dengan metode kondensasi melalui dua cara, yaitu :

1. Reaksi redoks : mengalirkan gas  ke dalam larutan  atau larutan 

2. Reaksi substitusi : menambahkan larutan  ke dalam larutan 

Jadi, sol belerang dapat dibuat menurut metode kondensasi dengan cara (1) dan (3).space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

29

Iklan

Pertanyaan serupa

Sifat kelarutan belerang yaitu tidak larut dalam air, sedikit larut dalam alkohol, dan agak larut dalam belerang disulfida. Oleh karena sifatnya tersebut, sol belerang dalam air dapat dibuat dengan ca...

65

4.4

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia