Iklan

Pertanyaan

Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERNYATAAN; kata SEBAB; dan ALASAN yang disusun berurutan. Dalam air, ion H 2 ​ PO 4 − ​ termasuk spesi yang bersifat amfoter. SEBAB dapat menerima proton dari air atau mendonorkan proton ke air. Pernyataan yang tepat tentang kedua kalimat di atas adalah ...

Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERNYATAAN; kata SEBAB; dan ALASAN yang disusun berurutan.
 

Dalam air, ion  termasuk spesi yang bersifat amfoter.

SEBAB

begin mathsize 14px style H subscript 2 P O subscript 4 to the power of minus sign end style dapat menerima proton dari air atau mendonorkan proton ke air.


Pernyataan yang tepat tentang kedua kalimat di atas adalah ...

  1. Pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat. 

  2. Pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan akibat. 

  3. Pernyataan benar dan alasan salah. 

  4. Pernyataan salah dan alasan benar. 

  5. Pernyataan dan alasan salah.undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

14

:

20

:

50

Iklan

S. Lubis

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah A.

jawaban yang benar adalah A.

Pembahasan

Teori asam-basa Bronsted-Lowry menyatakan bahwa asam adalah spesi yang memberi proton , sedangkan basa adalah spesi yang menerima proton . Ion termasuk spesi yang bersifat amfoter karena dapat bersifat asam maupun basa. Jadi, jawaban yang benar adalah A.

Teori asam-basa Bronsted-Lowry menyatakan bahwa asam adalah spesi yang memberi proton begin mathsize 14px style open parentheses H to the power of plus sign close parentheses end style, sedangkan basa adalah spesi yang menerima proton begin mathsize 14px style open parentheses H to the power of plus sign close parentheses end style. Ion begin mathsize 14px style H subscript 2 P O subscript 4 to the power of minus sign end style termasuk spesi yang bersifat amfoter karena dapat bersifat asam maupun basa.

begin mathsize 14px style H subscript 2 P O subscript 4 to the power of minus sign rightwards arrow H P O subscript 4 to the power of 2 minus sign end exponent plus H to the power of plus sign space asam space space space space space space space basa space space space space space space space space space space space space space space konjugasi end style  


begin mathsize 14px style H subscript 2 P O subscript 4 to the power of minus sign plus H to the power of plus sign yields H subscript 3 P O subscript 4 space basa space space space space space space space space space space space space space space space asam space konjugasi end style 


Jadi, jawaban yang benar adalah A.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

16

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!