Iklan

Iklan

Pertanyaan

Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERNYATAAN; kata SEBAB; dan ALASAN yang disusun berurutan. Kesultanan Mataram menyerang Batavia pada tahun 1628 dan 1629 dalam rangka menguasai Kerajaan Pajajaran atau Kerajaan Sunda. SEBAB Kerajaan Pajajaran menjalin kerja sama ekonomi dan militer dengan Portugis yang mengancam Kesultanan Mataram. Pernyataan yang tepat tentang kedua kalimat di atas adalah...

Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERNYATAAN; kata SEBAB; dan ALASAN yang disusun berurutan.

 

Kesultanan Mataram menyerang Batavia pada tahun 1628 dan 1629 dalam rangka menguasai Kerajaan Pajajaran atau Kerajaan Sunda.

SEBAB

Kerajaan Pajajaran menjalin kerja sama ekonomi dan militer dengan Portugis yang mengancam Kesultanan Mataram.

 

Pernyataan yang tepat tentang kedua kalimat di atas adalah...

  1. Pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab akibat.

  2. Pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab akibat.

  3. Pernyataan benar dan alasan salah.

  4. Pernyataan salah dan alasan benar.

  5. Pernyataan dan alasan salah.

Iklan

I. Uga

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pernyataan salah. Sultan Agung menyerang Batavia ketika VOC memonopoli perdagangan di kawasan tersebut. Keberadaan VOC di Batavia dianggap sebagai penghambat ambisi Sultan Agung menguasai sepenuhnya Tanah Jawa. Secara khusus, menghambat penguasaan atas Banten (dekat Batavia). Sultan Agung menyerang Batavia sebanyak dua kali, yaitu tahun 1628 dan 1629. Alasan salah. Kerajaan Pajajaran yang bercorak Hindu merasa terancam oleh ekspansi Demak ke Sunda Kepala, pelabuhan utama Pajajaran. Demak kala itu berusaha menguasai kerajaan-kerajaan pantai Utara Jawa, seperti Banten, Sunda Kelapa, dan Cirebon. Dalam rangka memperkuat pertahanan, Pajajaran menjalin persekutuan dengan bangsa Portugis pada tahun 1522. Bangsa Portugis diberi hak monopoli perdagangan !ada sebagai imbalannya. Selain itu, bangsa Portugis diminta untuk membangun benteng di Sunda Kelapa. Jadi, pernyataan dan alasan salah. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E.

Pernyataan salah. Sultan Agung menyerang Batavia ketika VOC memonopoli perdagangan di kawasan tersebut. Keberadaan VOC di Batavia dianggap sebagai penghambat ambisi Sultan Agung menguasai sepenuhnya Tanah Jawa. Secara khusus, menghambat penguasaan atas Banten (dekat Batavia). Sultan Agung menyerang Batavia sebanyak dua kali, yaitu tahun 1628 dan 1629.

Alasan salah. Kerajaan Pajajaran yang bercorak Hindu merasa terancam oleh ekspansi Demak ke Sunda Kepala, pelabuhan utama Pajajaran. Demak kala itu berusaha menguasai kerajaan-kerajaan pantai Utara Jawa, seperti Banten, Sunda Kelapa, dan Cirebon. Dalam rangka memperkuat pertahanan, Pajajaran menjalin persekutuan dengan bangsa Portugis pada tahun 1522. Bangsa Portugis diberi hak monopoli perdagangan !ada sebagai imbalannya. Selain itu, bangsa Portugis diminta untuk membangun benteng di Sunda Kelapa. Jadi, pernyataan dan alasan salah.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Hal yang mendasari penyerangan Kesultanan Demak ke Sunda Kelapa adalah ….

3

3.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia