Iklan

Pertanyaan

Seutas tali panjangnya 100 cm direntangkan horizontal. Salah satu ujungnya digetarkan harmonik naik-turun dengan frekuensi 1,25 Hz dan amplitudo 10 cm, sedangkan ujung lainnya terikat. Getaran harmonik tersebut merambat ke kanan sepanjang kawat dengan cepat rambat 5 cm/s. Amplitudo gelombang hasil interferensi di titik yang berjarak 25 cm dari titik asal getaran adalah ….

Seutas tali panjangnya 100 cm direntangkan horizontal. Salah satu ujungnya digetarkan harmonik naik-turun dengan frekuensi 1,25 Hz dan amplitudo 10 cm, sedangkan ujung lainnya terikat. Getaran harmonik tersebut merambat ke kanan sepanjang kawat dengan cepat rambat 5 cm/s. Amplitudo gelombang hasil interferensi di titik yang berjarak 25 cm dari titik asal getaran adalah ….

  1. -40 cm

  2. -20 cm

  3. 0 cm

  4. 20 cm

  5. 40 cm

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

00

:

19

:

53

:

02

Klaim

Iklan

A. Muhaemin

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Diketahui bahwa : L=100 cm f=1,25 Hz v=5 cm/s ∆ x=25 c A=10 cm Jarak titik dari ujung terikat : Nilai panjang gelombang dan konstanta gelombangnya adalah : Sehingga, nilai amplitudo gelombang interferensinya adalah :

Diketahui bahwa :

L=100 cm

f=1,25 Hz

v=5 cm/s

x=25 c

A=10 cm

Jarak titik dari ujung terikat :

x equals L minus increment x space x equals 100 minus 25 rightwards arrow x equals 75 space c m

 Nilai panjang gelombang dan konstanta gelombangnya adalah :

lambda equals fraction numerator v space over denominator f end fraction lambda equals fraction numerator 5 over denominator 1 comma 25 end fraction rightwards arrow lambda equals 4 space c m space k equals fraction numerator 2 pi over denominator lambda end fraction space k equals fraction numerator 2 pi over denominator 4 end fraction rightwards arrow k equals 1 half pi space r a d divided by c m

Sehingga, nilai amplitudo gelombang interferensinya adalah :

A subscript s equals 2 A s i n left parenthesis k x right parenthesis A subscript s equals 2 left parenthesis 10 right parenthesis s i n left parenthesis 1 half pi.75 right parenthesis A subscript s equals 20 s i n left parenthesis 37 comma 5 pi right parenthesis A subscript s equals 20 left parenthesis negative 1 right parenthesis equals negative 20 c m

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Risma Phone

Jawaban tidak sesuai Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah titik materi melakukan getaran harmonik sederhana dengan amplitudo A. Pada saat simpangannya A 2 2 ​ ​ maka fase getarannya terhadap titik setimbang ialah ….

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia