Iklan

Pertanyaan

Seutas tali diikatkan pada sebuah balok. Keadaandi bawah ini yang menyebabkan tegangan talitidak sama dengan berat balok. digantung dan dimasukkan ke dalam air digantung dan dipercepat ke atas ditarik ke atas, tetapi tetap menempel padabidang datar digantung danbergerak kebawah dengankecepatan tetap Pernyataan yang benar adalah ....

Seutas tali diikatkan pada sebuah balok. Keadaan di bawah ini yang menyebabkan tegangan tali tidak sama dengan berat balok. 

  1. digantung dan dimasukkan ke dalam air 
  2. digantung dan dipercepat ke atas
  3. ditarik ke atas, tetapi tetap menempel pada bidang datar
  4. digantung dan bergerak ke bawah dengan kecepatan tetap

Pernyataan yang benar adalah ....

  1. 1, 2, dan 3

  2. 1 dan 3

  3. 2 dan 4

  4. 4 saja

  5. 1, 2, 3, dan 4

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

22

:

05

:

20

Iklan

Y. Maghfirah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah A.

jawaban yang benar adalah A. 

Pembahasan

Penyelesaian: Ketika tali digantung dan dimasukkan ke dalam air, gaya-gaya yang bekerja pada balok ada 3 jenis, yaitu gaya tegang tali (ke atas), gaya apung (ke atas), dan gaya berat (ke bawah). Maka, tegangan talitidak sama dengan berat balok. (BENAR) Ketika balok dan tali dipercepat ke atas dengan percepatan ( a ) tertentu, maka berlaku hukum II Newton sehingga gaya yang terdapat pada sistem adalah gaya tegang tali (ke atas), gaya berat (ke bawah), dan gaya oleh percepatan ( m x a) yang arahnya ke atas. Maka, tegangan talitidak sama dengan berat balok. (BENAR) Ketika tali ditarik ke atas, tetapi tetap menempel padabidang datar, gaya yang terdapat pada sistem adalah gaya tegang tali (ke atas), gaya berat (ke bawah), dan gaya normal antara balok dan bidang datar (ke atas).Maka, tegangan talitidak sama dengan berat balok. (BENAR) Ketika talidigantung danbergerak kebawah dengankecepatan tetap, maka gaya yang terdapat pada sistem hanya ada gaya tegang tali (ke atas) dan gaya berat (ke bawah). Kecepatan tetap menghasilkan percepatan sistem bernilai nol, sehingga gaya oleh gerak benda ( m x a = 0).Maka, tegangan tali sama dengan berat balok. (SALAH) Dengan demikian, pernyataan yang benar adalah (1), (2), dan (3). Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah A.

Penyelesaian:

  1. Ketika tali digantung dan dimasukkan ke dalam air, gaya-gaya yang bekerja pada balok ada 3 jenis, yaitu gaya tegang tali (ke atas), gaya apung (ke atas), dan gaya berat (ke bawah). Maka, tegangan tali tidak sama dengan berat balok. (BENAR)
  2. Ketika balok dan tali dipercepat ke atas dengan percepatan (a) tertentu, maka berlaku hukum II Newton sehingga gaya yang terdapat pada sistem adalah gaya tegang tali (ke atas), gaya berat (ke bawah), dan gaya oleh percepatan (a) yang arahnya ke atas. Maka, tegangan tali tidak sama dengan berat balok. (BENAR)
  3. Ketika tali ditarik ke atas, tetapi tetap menempel pada bidang datar, gaya yang terdapat pada sistem adalah gaya tegang tali (ke atas), gaya berat (ke bawah), dan gaya normal antara balok dan bidang datar (ke atas). Maka, tegangan tali tidak sama dengan berat balok. (BENAR)
  4. Ketika tali digantung dan bergerak ke bawah dengan kecepatan tetap, maka gaya yang terdapat pada sistem hanya ada gaya tegang tali (ke atas) dan gaya berat (ke bawah). Kecepatan tetap menghasilkan percepatan sistem bernilai nol, sehingga gaya oleh gerak benda (a = 0). Maka, tegangan tali sama dengan berat balok. (SALAH)

Dengan demikian, pernyataan yang benar adalah (1), (2), dan (3).

Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah A. 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!