Iklan

Pertanyaan

Setelah kamu memahami kehidupan masyarakat awal Hindu-Buddha, coba amati dan perhatikanlah daerah di sekitar tempat tinggal kamu. Apakah masih ada pengaruh-pengaruh budaya masa Hindu-Buddha yang masih dilakukan? Buatlah kelompok dengan temanmu dan buatlah catatan atas permasalahan berikut ini: Apa bentuk pengaruh budaya Hindu-Buddha yang masih dilakukan masyarakat setempat?

Setelah kamu memahami kehidupan masyarakat awal Hindu-Buddha, coba amati dan perhatikanlah daerah di sekitar tempat tinggal kamu. Apakah masih ada pengaruh-pengaruh budaya masa Hindu-Buddha yang masih dilakukan? Buatlah kelompok dengan temanmu dan buatlah catatan atas permasalahan berikut ini:

Apa bentuk pengaruh budaya Hindu-Buddha yang masih dilakukan masyarakat setempat?space space 

  1. ... undefined 

  2. ... undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

20

:

15

:

54

Klaim

Iklan

C. Susilo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

bentuk pengaruh budaya Hindu-Buddha yang masih dilakukan masyarakat setempat dapat dilihat dari berbagai bidangyaitu dari seni bangunan, aksara dan sastra serta sistem kepercayaan.

bentuk pengaruh budaya Hindu-Buddha yang masih dilakukan masyarakat setempat dapat dilihat dari berbagai bidang yaitu dari seni bangunan, aksara dan sastra serta sistem kepercayaan.undefined

Pembahasan

Pembahasan
lock

Bentuk pengaruh budaya Hindu-Buddha yang masih dilakukan masyarakat setempat dapat dilihat dari berbagai bidangdan aspek, yang pertama dari aspek seni bangunan atau arsitektur seperti adanya candi sebagai sarana peribadatan, kemudian pengaruh aksara dan sastra khususnya yaitubahasa Sansekerta dan huruf Pallawa dibuktikan dengansemboyan negara Indonesia yang menggunakan bahasa Sansekerta yaitu Bhinneka Tunggal Ika , dari sistem kepercayaannya sendiri pengaruh Hindu-Buddha terlihat pada upacara-upacara keagamaan seperti kelahiran dan kematian, serta masih adanya pemujaan di tempat-tempat tinggi seperti di pegunungan. Dengan demikian, bentuk pengaruh budaya Hindu-Buddha yang masih dilakukan masyarakat setempat dapat dilihat dari berbagai bidangyaitu dari seni bangunan, aksara dan sastra serta sistem kepercayaan.

Bentuk pengaruh budaya Hindu-Buddha yang masih dilakukan masyarakat setempat dapat dilihat dari berbagai bidang dan aspek, yang pertama dari aspek seni bangunan atau arsitektur seperti adanya candi sebagai sarana peribadatan, kemudian pengaruh aksara dan sastra khususnya yaitu bahasa Sansekerta dan huruf Pallawa dibuktikan dengan semboyan negara Indonesia yang menggunakan bahasa Sansekerta yaitu Bhinneka Tunggal Ika, dari sistem kepercayaannya sendiri pengaruh Hindu-Buddha terlihat pada upacara-upacara keagamaan seperti kelahiran dan kematian, serta masih adanya pemujaan di tempat-tempat tinggi seperti di pegunungan.

Dengan demikian, bentuk pengaruh budaya Hindu-Buddha yang masih dilakukan masyarakat setempat dapat dilihat dari berbagai bidang yaitu dari seni bangunan, aksara dan sastra serta sistem kepercayaan.undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Arfandi 1078

Pembahasan tidak menjawab soal Pembahasan terpotong

RIFQI ANUGRAH SYAHPUTRA

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan tentang makna akulturasi kebudayaan Hindu-Buddha dan Islam!

1

4.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia