Iklan
Pertanyaan
Seseorang yang mengalami diare disarankan untuk meminum oralit sebagai penanganan awal. Cara pembuatan oralit adalah dengan mencampurkan ½ sendok teh garam dan 8 sendok teh gula dalam 1 liter air. Berdasarkan informasi tersebut, maka kesimpulan yang tepat terkait dengan kandungan oralit dan fungsinya dalam penanganan diare adalah ...
Diare menyebabkan intensitas buang air besar meningkat, sehingga nutrisi tidak sempat diserap tubuh, glukosa pada gula dapat menggantikan karbohidrat, protein, dan lemak yang terbuang, sedangkan air dan garam sebagai sumber mineral dan vitamin.
Diare menyebabkan rasa sakit di perut, sehingga garam dan air dapat meredakan rasa sakit di perut karena menjadi larutan elektrolit, sedangkan glukosa pada gula digunakan untuk sumber energi.
Diare menyebabkan rasa mual dan muntah yang intensif, keberadaan gula dan garam membuat air terasa menjadi umami (gurih) sehingga mengurangi rasa mual yang ditimbulkan akibat diare.
Diare menyebabkan buang air besar menjadi cair, akibatnya cairan yang harusnya diserap oleh usus besar akan terganggu, pemberian air dan garam digunakan untuk menggantikan cairan dan mineral tubuh, sedangkan glukosa pada gula dapat digunakan sebagai pengganti energi.
8 dari 10 siswa nilainya naik
dengan paket belajar pilihan
Habis dalam
01
:
04
:
29
:
25
Iklan
W. Carwati
Master Teacher
3
5.0 (2 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia