Iklan

Iklan

Pertanyaan

Seseorang ingin membuat sebuah alat pemanas 250 watt dari suatu kawat yang mempunyai hambatan 12,5 ohm tiap meter panjang kawat. Bila hambatan kawat dianggap konstan dan tegangan yang dipakai 125 volt, maka panjangnya kawat yang diperlukan adalah ....

Seseorang ingin membuat sebuah alat pemanas 250 watt dari suatu kawat yang mempunyai hambatan 12,5 ohm tiap meter panjang kawat. Bila hambatan kawat dianggap konstan dan tegangan yang dipakai 125 volt, maka panjangnya kawat yang diperlukan adalah ....

  1. 1 m

  2. 2,5 m

  3. 5 m

  4. 10 m

  5. 12,5 m

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Diketahui: P = 250 W R 0 = 12,5 Ω/m V = 125 V Ditanya Panjang kawat yang diperlukan Jawab Daya adalah energi persatuan waktu yang dibutuhkan suatu peralatan untuk menjalankan fungsinya. Hambatan pada keseluruhan kawat : Panjang kawat yang diperlukan: Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Diketahui:

P = 250 W

R0 = 12,5 Ω/m

V = 125 V

 

Ditanya

Panjang kawat yang diperlukan

 

Jawab

Daya adalah energi persatuan waktu yang dibutuhkan suatu peralatan untuk menjalankan fungsinya.

P equals W over t d e n g a n space W equals V. I. t comma space m a k a P equals fraction numerator V. I. t over denominator t end fraction P equals V. I d e n g a n space I equals V over R comma space m a k a P equals V squared over R

Hambatan pada keseluruhan kawat :

R equals V squared over P equals 125 squared over 250 equals 62 comma 5 space text Ω end text 

Panjang kawat yang diperlukan:

l subscript d i p e r l u k a n end subscript equals R subscript k e s e l u r u h a n end subscript over R subscript t i a p space m e t e r end subscript l subscript d i p e r l u k a n end subscript equals fraction numerator 62 comma 5 over denominator 12 comma 5 end fraction l subscript d i p e r l u k a n end subscript equals 5 space text m end text 

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

37

Athaya Noor Ryannida

Bantu banget

Rahmatika Nuha Syafura

Ini yang aku cari!

Muhamad Yasril

Makasih ❤️

Aisyah Farah Hanum

Bantu banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Suatu rantai aliran yang bercabang terdiri dari 3 kawat baja yang dihubungkan paralel. Perbandingan panjang kawat baja ini adalah 1 : 3 : 5 dan perbandingan luas penampangnya 3 : 4 : 1. Hambatan caban...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia