Iklan

Pertanyaan

Seorang sniper menembak musuh yang berada di atas gedung pada ketinggian 160 m dari tanah. Sudut elevasi yang terbentuk adalah 45 0 , kecepatan awal yang harus diberikan agar mengenai musuh adalah . . .

Seorang sniper menembak musuh yang berada di atas gedung pada ketinggian 160 m dari tanah. Sudut elevasi yang terbentuk adalah 450, kecepatan awal yang harus diberikan agar mengenai musuh adalah . . .

  1. 80 square root of 2 space m divided by s

  2. 40 space m divided by s

  3. 80 space m divided by s

  4. 40 square root of 2 space m divided by s

  5. 45 space m divided by s

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

19

:

49

:

44

Iklan

R. Anjasmara

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Riau

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Diketahui : H max = 160 m g = 10 m/s 2 θ = 45 0 v 0 ? Hubungan antara kecepatan, sudut elevasi, dan ketinggian maksimum pada gerak parabola adalah :

Diketahui         :

Hmax = 160 m

g = 10 m/s2

θ = 450

v0 ?

Hubungan antara kecepatan, sudut elevasi, dan ketinggian maksimum pada gerak parabola adalah :

H subscript m a x end subscript equals fraction numerator v subscript 0 squared. sin squared theta over denominator 2 g end fraction 160 equals fraction numerator v subscript 0 squared. sin squared left parenthesis 45 right parenthesis over denominator 2 left parenthesis 10 right parenthesis end fraction 160. left parenthesis 20 right parenthesis equals v subscript 0 squared. left parenthesis 1 half square root of 2 right parenthesis squared 3200 equals v subscript 0 squared. left parenthesis 1 half right parenthesis v subscript 0 equals square root of 3200 cross times 2 end root equals square root of 6400 v subscript 0 equals 80 space m divided by s

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

MIRA SETYANINGSIH

Makasih ❤️

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!