Iklan

Pertanyaan

Seorang peserta didik akan membuat 200 mL larutan penyangga yang memiliki pH = 5 menggunakan CH 3 ​ COONa padat dan larutan CH 3 ​ COOH 1M. Diketahui tetapan kesetimbangan asam ( Ka = 1 0 − 5 ) Ar C = 12, O=16,H = 1, Na = 23. Berikut adalah langkah pembuatan larutan penyangga: 1. Menimbang sebanyak 0,82 gram menggunakan neraca. 2. Melarutkan dengan menambahkan 100 ml air đalam labu ukur. 3. Mengukur sebanyak 10 mL 1 M dalam labu ukur. 4. Menambahkan 90 mL air ke đalam larutan . 5. Mencampurkan 100 mL 0,1 M dan 100 mL 0,1 M. Tahapan yang menyimpang dari langkah pembuatan larutan penyangga adalah ....

Seorang peserta didik akan membuat 200 mL larutan penyangga yang memiliki pH = 5 menggunakan  padat dan larutan  1M. Diketahui tetapan kesetimbangan asam  Ar C = 12, O=16, H = 1, Na = 23.

Berikut adalah langkah pembuatan larutan penyangga:

1. Menimbang sebanyak 0,82 gram undefined menggunakan neraca.
2. Melarutkan undefined dengan menambahkan 100 ml air đalam labu ukur.
3. Mengukur sebanyak 10 mL undefined 1 M dalam labu ukur.
4. Menambahkan 90 mL air ke đalam larutan undefined.
5. Mencampurkan 100 mL undefined 0,1 M dan 100 mL undefined 0,1 M.

Tahapan yang menyimpang dari langkah pembuatan larutan penyangga adalah ....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

00

:

02

:

15

Klaim

Iklan

I. Solichah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

tahapan yang menyimpang dari langkah pembuatan larutan penyangga adalah tahapan nomor 1.

tahapan yang menyimpang dari langkah pembuatan larutan penyangga adalah tahapan nomor 1.

Pembahasan

Berikut adalah tahapan analisis langkah pembuatan larutan penyangga: 1. Menentukan massa basa konjugasi yang akan ditimbang, Hitung Mr . Hitung massa 2.Menentukan volume basa lemah yang akan diambil dari 1 M unutk menghasilkan konsentrasi 0,1 M dalam 100 ml. Maka volume yang harus diambil dalam 1 M adalah 10 ml. Selanjutnya 10 ml dari larutan 1 Mditambahkan air sebanyak 90 ml untuk menghasilkan 100 ml larutan . Berdasarkan uraian di atas, maka: Menimbang sebanyak 0,82 gram menggunakan neraca ( salah, seharusnya adalah 8,2g) Melarutkan dengan menambahkan 100 ml air đalam labu ukur ( benar ) Mengukur sebanyak 10 mL 1 M dalam labu ukur ( benar ) Menambahkan 90 mL air ke đalam larutan ( benar ) Mencampurkan 100 mL 0,1M dan 100 mL 0,1M ( benar, karena untuk menghasilkan pH=5 maka perbandingan asam lemah dengan basa konjugasi harus 1:1). Dengan demikian,tahapan yang menyimpang dari langkah pembuatan larutan penyangga adalah menimbang sebanyak 0,82 gram menggunakan neraca. Jadi, tahapan yang menyimpang dari langkah pembuatan larutan penyangga adalah tahapan nomor 1.

Berikut adalah tahapan analisis langkah pembuatan larutan penyangga:

1. Menentukan massa basa konjugasi yang akan ditimbang,

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row 5 equals cell negative sign log open square brackets H to the power of plus sign close square brackets end cell row cell open square brackets H to the power of plus sign close square brackets end cell equals cell 10 to the power of negative sign 5 end exponent end cell row cell open square brackets H to the power of plus sign close square brackets end cell equals cell Ka cross times fraction numerator mol space asam space lemah over denominator mol space basa space konjugasi end fraction end cell row cell 10 to the power of negative sign 5 end exponent end cell equals cell 10 to the power of negative sign 5 end exponent cross times fraction numerator mol space asam space lemah over denominator mol space basa space konjugasi end fraction end cell row blank blank blank row cell fraction numerator mol space asam space lemah over denominator mol space basa space konjugasi end fraction end cell equals cell fraction numerator 100 space ml cross times M space asam space lemah over denominator 100 space ml cross times M space basa space konjugasi end fraction equals 1 over 1 end cell end table   

  

Hitung Mr undefined.

Mr space C H subscript 3 C O O Na equals 2 cross times Ar space C plus 3 cross times Ar space H plus 2 cross times Ar space O and Ar space Na Mr space C H subscript 3 C O O Na equals 2 cross times 12 plus 3 cross times 1 plus 2 cross times 16 plus 32 Mr space C H subscript 3 C O O Na equals 24 plus 3 plus 32 plus 32 Mr space C H subscript 3 C O O Na equals 82 space g forward slash mol

Hitung massa undefined

begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell massa space basa space konjugasi open parentheses C H subscript 3 C O O Na close parentheses end cell equals cell mol space x space Mr space end cell row blank equals cell 0 comma 1 space mol space x space 82 space g forward slash mol end cell row blank equals cell 8 comma 2 space g end cell end table end style   

 

2.Menentukan volume basa lemah yang akan diambil dari begin mathsize 14px style C H subscript 3 C O O H end style1 M unutk menghasilkan konsentrasi 0,1 M dalam 100 ml.

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell M subscript 1 V subscript 1 end cell equals cell M subscript 2 V subscript 2 end cell row cell M subscript 1 end cell equals cell space konsentrasi space mula bond mula end cell row cell V subscript 1 end cell equals cell volume space mula bond mula end cell row cell M subscript 2 end cell equals cell konsentrasi space setelah space pengenceran end cell row cell V subscript 2 end cell equals cell volume space setelah space pengenceran end cell end table   

begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell 1 space M space x space V 1 end cell equals cell 0 comma 1 space M space x 100 space ml end cell row cell V 1 end cell equals cell 10 space ml end cell row blank blank blank end table end style

Maka volume yang harus diambil dalam begin mathsize 14px style C H subscript 3 C O O H end style 1 M adalah 10 ml. Selanjutnya 10 ml dari larutan begin mathsize 14px style C H subscript 3 C O O H end style 1 M ditambahkan air sebanyak 90 ml untuk menghasilkan 100 ml larutan begin mathsize 14px style C H subscript 3 C O O H end style.

Berdasarkan uraian di atas, maka:

  1. Menimbang sebanyak 0,82 gram undefined menggunakan neraca (salah, seharusnya adalah 8,2 g)
  2. Melarutkan undefined dengan menambahkan 100 ml air đalam labu ukur (benar)
  3. Mengukur sebanyak 10 mL undefined 1 M dalam labu ukur (benar)
  4. Menambahkan 90 mL air ke đalam larutan undefined (benar)
  5. Mencampurkan 100 mLundefined 0,1M dan 100 mL undefined 0,1M (benar, karena untuk menghasilkan pH=5 maka perbandingan asam lemah dengan basa konjugasi harus 1:1).

Dengan demikian,tahapan yang menyimpang dari langkah pembuatan larutan penyangga adalah menimbang sebanyak 0,82 gram undefined menggunakan neraca.

Jadi, tahapan yang menyimpang dari langkah pembuatan larutan penyangga adalah tahapan nomor 1.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Kinan Sudibyo

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Dalam industri pembuatan pemutih pakaian, ahli kimia meneliti pengaruh pH terhadap proses pemutihan dan sterilisasi dengan cara membuat beberapa larutan penyangga hipoklorit. Hitunglah pH larutan peny...

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia