Iklan
Pertanyaan
Seorang pemain sirkus beratraksi memutar tubuhnya. Pada atraksi pertama ia berputar dengan lengan direntangkan ke samping kiri dan kanan sehingga memiliki momen kelembaman 12,5 kgm2. Pada atraksi kedua ia menekuk siku sehingga momen kelembaman turun menjadi sepertiga semula. Jika pada atraksi yang kedua pemain tersebut dapat berputar 9 putaran per detik, pada atraksi pertama ia mampu berputar sebanyak ... putaran per detik.
1
2
3
18
27
Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb
Habis dalam
02
:
04
:
20
:
23
Iklan
F. Afrianto
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung
35
4.8 (13 rating)
Nuraniza Olivia Agung
Pembahasan lengkap banget
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia