Iklan

Pertanyaan

Seorang anak yang mengikat peluit dengan tali 1 m dan memutarnya dengan kecepatan 2 m/s. Peluit mengeluarkan bunyi dengan frekuensi 200 Hz. Jika ada seorang teman berdiri 500 m dari anak itu, maka Ketika peluit menuju teman, ia mendengar frekuensi lebih besar dari 200 Hz Ketika peluit menuju teman, si anak mendengar frekuensi lebih besar dari 200 Hz Ketika peluit menjauhi teman, ia mendengar frekuensi lebih kecil dari 200 Hz Ketika peluit menjauhi teman, si anak mendengar frekuensi lebih kecil dari 200 Hz (SIMAK Ul 2017)

Seorang anak yang mengikat peluit dengan tali 1 m dan memutarnya dengan kecepatan 2 m/s. Peluit mengeluarkan bunyi dengan frekuensi 200 Hz. Jika ada seorang teman berdiri 500 m dari anak itu, maka

  1. Ketika peluit menuju teman, ia mendengar frekuensi lebih besar dari 200 Hz
  2. Ketika peluit menuju teman, si anak mendengar frekuensi lebih besar dari 200 Hz
  3. Ketika peluit menjauhi teman, ia mendengar frekuensi lebih kecil dari 200 Hz
  4. Ketika peluit menjauhi teman, si anak mendengar frekuensi lebih kecil dari 200 Hzspace space 

(SIMAK Ul 2017)

  1. 1, 2, dan 3 SAJA yang benar.space space 

  2. 1 dan 3 SAJA yang benar.space space 

  3. 2 dan 4 SAJA yang benar.space space 

  4. HANYA 4 yang benar.space space 

  5. SEMUA pilihan benar.space space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

03

:

10

:

40

Klaim

Iklan

A. Aulia

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

, jawaban yang benar adalah B.1 dan 3 SAJA yang benar.

, jawaban yang benar adalah B. 1 dan 3 SAJA yang benar.

Pembahasan

Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah B. Diketahui: L v f S ​ ​ = = = ​ 1 m 2 s m ​ 200 Hz ​ Jawab: Efek Doppler menjelaskan fenomena yang berkaitan dengan pergerakan sumber bunyi terhadap pendengar yang relatif satu sama lain dan menyebabkan frekuensi yang didengar berbeda dari frekuensi yang dihasilkan sumber bunyi. Persamaan efek Doppler: f P ​ = ( v ± v S ​ v ± v P ​ ​ ) f S ​ Nilai v P ​ bernilai positif jika pendengar mendekati sumber bunyi, nilai v S ​ positif jika sumber bunyi menjauhi pendengar dan sebaliknya. Pernyataan (1) dan (3) benar karena sesuai hukum efek Doppler. Sedangkan, pernyataan (2) dan (4) salah karena pergerakan peluit tidak mempengaruhi frekuensi yang didengar oleh si anak, karena posisi peluit terhadap si anak konstan yaitu sebesar r (peluit yang diikat dengan tali bergerak melingkar). Jadi , jawaban yang benar adalah B.1 dan 3 SAJA yang benar.

Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah B.

Diketahui:

Jawab:

Efek Doppler menjelaskan fenomena yang berkaitan dengan pergerakan sumber bunyi terhadap pendengar yang relatif satu sama lain dan menyebabkan frekuensi yang didengar berbeda dari frekuensi yang dihasilkan sumber bunyi.

Persamaan efek Doppler:

Nilai  bernilai positif jika pendengar mendekati sumber bunyi, nilai  positif jika sumber bunyi menjauhi pendengar dan sebaliknya. Pernyataan (1) dan (3) benar karena sesuai hukum efek Doppler. Sedangkan, pernyataan (2) dan (4) salah karena pergerakan peluit tidak mempengaruhi frekuensi yang didengar oleh si anak, karena posisi peluit terhadap si anak konstan yaitu sebesar r (peluit yang diikat dengan tali bergerak melingkar).

Jadi , jawaban yang benar adalah B. 1 dan 3 SAJA yang benar.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Ryan Adi Taufiqurrahman

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Johan berdiri di tepi jalan. Dari kejauhan datang sebuah mobil ambulan bergerak mendekati Johan dengan kecepatan tetap 20 m/s. Jika frekuensi sirine yang dipancarkan mobil ambulan 8.640 Hz dan kecepat...

1

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia