Iklan
Pertanyaan
Senyawa NH3 memiliki sepasang elektron bebas pada atom pusat N, sehingga dikenal sebagai polar dan senyawa HCl bersifat polar karena memiliki perbedaan elektronegativitas yang besar. Meskipun kedua senyawa tersebut bersifat polar, namun memiliki titik didih yang berbeda. Hal ini disebabkan oleh ….
Antar senyawa NH3 terdapat ikatan hidrogen yang menyebabkan titik didih NH3 lebih tinggi daripada HCl
Antar senyawa HCl terdapat ikatan hidrogen yang menyebabkan titik didih HCl lebih tinggi daripada NH3
Antar senyawa NH3 terdapat gaya dipol terinduksi yang menyebabkan titik didih NH3 lebih tinggi daripada HCl
Antar senyawa NH3 terdapat gaya london yang menyebabkan titik didih NH3 lebih tinggi daripada HCl
Antar senyawa HCl terdapat gaya dipol permanen yang menyebabkan titik didih HCl lebih tinggi daripada NH3
Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb
Habis dalam
01
:
06
:
05
:
06
Iklan
S. Susanti
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Jayabaya
13
4.0 (1 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia