Iklan

Pertanyaan

Sejumlah logam seng direaksikan dengan larutan asam klorida sampai habis dengan reaksi: Zn ( s ) + HCl ( a q ) → ZnCl 2 ​ ( a q ) + H 2 ​ ( g ) Jika gas hidrogen yang dihasilkan pada 0 o C , 1 atm adalah 2,24 liter, tentukan massa seng tersebut. ( A r ​ Zn = 65)

Sejumlah logam seng direaksikan dengan larutan asam klorida sampai habis dengan reaksi:

space

Jika gas hidrogen yang dihasilkan pada , 1 atm adalah 2,24 liter, tentukan massa seng tersebut. ( Zn = 65)

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

23

:

00

:

47

Klaim

Iklan

I. Solichah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Massa seng tersebut adalah 6,5 gram. Persamaan reaksi selain menunjukkan jenis zat-zat pereaksi dan hasil reaksi juga menunjukkan jumlah partikel-partikel yang terlibat reaksi. Perbandingan jumlah molekul-molekul yang bereaksi dan yang dihasilkan dari reaksi, ditunjukkan oleh koefisien persamaan reaksi tersebut. BerlakuPerbandingan koefisien = perbandingan mol. Hitung molgas hidrogen yang dihasilkan pada 0 o C , 1 atm yaitu pada keadaan standar (STP): V = n × Vm ( STP ) 2 , 24 liter = n × 22 , 4 liter / mol n = 0 , 1 mol Persamaan reaksi: Zn ( s ) + HCl ( a q ) → ZnCl 2 ​ ( a q ) + H 2 ​ ( g ) Zn ( s ) + 2 HCl ( a q ) → ZnCl 2 ​ ( a q ) + H 2 ​ ( g ) BerlakuPerbandingan koefisien = perbandingan mol. Sehingga mol seng adalah : mol Zn = koefisien H 2 ​ koefisien Zn ​ × mol H 2 ​ mol Zn = 1 1 n ​ × 0 , 1 mol mol Zn = 0 , 1 mol Massa seng: n = Mr m ​ 0 , 1 mol = 65 gr / mol m ​ m = 6 , 5 gram

Massa seng tersebut adalah 6,5 gram.

Persamaan reaksi selain menunjukkan jenis zat-zat pereaksi dan hasil reaksi juga menunjukkan jumlah partikel-partikel yang terlibat reaksi. Perbandingan jumlah molekul-molekul yang bereaksi dan yang dihasilkan dari reaksi, ditunjukkan oleh koefisien persamaan reaksi tersebut. Berlaku Perbandingan koefisien = perbandingan mol.

Hitung mol gas hidrogen yang dihasilkan pada , 1 atm yaitu pada keadaan standar (STP):

space

Persamaan reaksi:

space

Berlaku Perbandingan koefisien = perbandingan mol. Sehingga mol seng adalah :

space

Massa seng:

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

20

Nazla Azahra Devi Irawan

Makasih ❤️ Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti

Abell Vinichi

Makasih ❤️

Alifatunisa nisa

Jawaban tidak sesuai Pembahasan terpotong

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebanyak 6,72 L gas nitrogen pada STP direaksikan dengan gas hidrogen dan menghasilkan gas amonia ( NH 3 ​ ) menurut persamaan kimia: N 2 ​ ( g ) + 3 H 2 ​ ( g ) → 2 NH 3 ​ ( g ) Tentukan: ...

59

4.1

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia