Iklan

Pertanyaan

Sejarawan dapat menulis biografi untuk menceritakan tokoh-tokoh sejarah. SEBAB Sejarah lisan tidak dapat dipergunakan sebagai sumber sejarah karena tingkat akurasinya.

Sejarawan dapat menulis biografi untuk menceritakan tokoh-tokoh sejarah.

SEBAB

Sejarah lisan tidak dapat dipergunakan sebagai sumber sejarah karena tingkat akurasinya.

  1. pernyataan benar, alasan benar, dan menunjukkan hubungan sebab akibat

  2. pernyataan benar, alasan benar, tetapi tidak menunjukkan hubungan sebab akibat

  3. pernyataan benar, alasan salah

  4. pernyataan salah, alasan benar

  5. pernyataan alasan, alasan salah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

20

:

10

:

54

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pernyataan Sejarawan dapat menulis biografi untuk menampilkan pelaku-pelaku sejarah pada zamannya benar. Sejarawan dapat menuliskan biografi yang menampilkan atau menceritakan tentang perjalanan hidup dari seorang tokoh ataupun pelaku sejarah. Biografi memuat tentang tokoh tertentu yang menggambarkan peristiwa pada zamannya, yang meliputi berbagai zaman kehidupan seperti biografi Jenderal Sudirman, biografi B. J. Habibie, dan biografi R. A Kartini. Alasan, salah sebab sumber lisan merupakan salah satu sumber yang dapat digunakan untuk melengkapi data penellitian sejarah. ) Sumber lisan merupakan keterangan langsung yang didapatkan dari pelaku atau saksi sejarah. Selain sumber lisan terdapat pula sumber tertulis, dan sumber benda.

Pernyataan Sejarawan dapat menulis biografi untuk menampilkan pelaku-pelaku sejarah pada zamannya benar. Sejarawan dapat menuliskan biografi yang menampilkan atau menceritakan tentang perjalanan hidup dari seorang tokoh ataupun pelaku sejarah. Biografi memuat tentang tokoh tertentu yang menggambarkan peristiwa pada zamannya, yang meliputi berbagai zaman kehidupan seperti biografi Jenderal Sudirman, biografi B. J. Habibie, dan biografi R. A Kartini.

Alasan, salah sebab sumber lisan merupakan salah satu sumber yang dapat digunakan untuk melengkapi data penellitian sejarah. ) Sumber lisan merupakan keterangan langsung yang didapatkan dari pelaku atau saksi sejarah. Selain sumber lisan terdapat pula sumber tertulis, dan sumber benda.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Pertanyaan serupa

Kebenaran sejarah sebagai ilmu dapat diperoleh melalui ....

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia