Iklan

Iklan

Pertanyaan

Kebenaran sejarah sebagai ilmu dapat diperoleh melalui ....

Kebenaran sejarah sebagai ilmu dapat diperoleh melalui .... 

  1. obyek kajian

  2. metode sejarah

  3. kisah sejarah

  4. penelitian sumber sejarah

  5. pengalaman sejarah

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Kebenaran sejarah sebagai ilmu dapat diperoleh melalui adanya penelitian sumber sejarah. Kebenaran sejarah dapat dicapai setelah dilakukannya penelitian sejarah khususnya pada tahap verifikasi. Segala sumber informasi, data, atau dokumen perlu dibandingkan dan diteliti satu per satu agar mendapatkan data yang mendekati kebenaran. Data atau dokumen yang sudah terverifikasi inilah yang kemudian mengandung fakta sejarah.

Kebenaran sejarah sebagai ilmu dapat diperoleh melalui adanya penelitian sumber sejarah. Kebenaran sejarah dapat dicapai setelah dilakukannya penelitian sejarah khususnya pada tahap verifikasi. Segala sumber informasi, data, atau dokumen perlu dibandingkan dan diteliti satu per satu agar mendapatkan data yang mendekati kebenaran. Data atau dokumen yang sudah terverifikasi inilah yang kemudian mengandung fakta sejarah.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

SBMPTN 2013 TKD - 248 SEJARAH Salah satu tahap dalam penelitian sejarah adalah kritik sumber yang terdiri atas kritik ekstern dan kritik intern. SEBAB Kritik intern dilakukan untuk memperoleh...

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia