Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sebutkan dampak positif dan negatif transmigrasi ....

Sebutkan dampak positif dan negatif transmigrasi ....space 

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Transmigrasi adalah perpindahan penduduk dari suatu daerah ke daerah lain dalam wilayah negara Indonesia. Program transmigrasi yang dilakukan pemerintahmemiliki dampak positif maupun negatif. Dampak positif transmigrasi adalah sebagai berikut. Terjadinya pengembangan wilayah. Memanfaatkan lahan yang kosong. Adanya pemerataan penduduk. Memperbaiki dalam aspek kehidupan seperti ekonomi. Dampak negatif transmigrasi adalah sebagai berikut. Alih fungsi lahan. Berpotensi terjadinya konflik antara masyarakat setempat dan para transmigran. Biaya untuk pengembangan wilayah transmigrasi tidak sedikit. Transmigran kembali ke tempat asalnya dikarenakan tidak betah.

Transmigrasi adalah perpindahan penduduk dari suatu daerah ke daerah lain dalam wilayah negara Indonesia. Program transmigrasi yang dilakukan pemerintah memiliki dampak positif maupun negatif.

Dampak positif transmigrasi adalah sebagai berikut.

  1. Terjadinya pengembangan wilayah.
  2. Memanfaatkan lahan yang kosong.
  3. Adanya pemerataan penduduk.
  4. Memperbaiki dalam aspek kehidupan seperti ekonomi. 

Dampak negatif transmigrasi adalah sebagai berikut.

  1. Alih fungsi lahan.
  2. Berpotensi terjadinya konflik antara masyarakat setempat dan para transmigran.
  3. Biaya untuk pengembangan wilayah transmigrasi tidak sedikit.
  4. Transmigran kembali ke tempat asalnya dikarenakan tidak betah. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

57

meli yanti

Makasih ❤️

Siti Harum Mawati

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari!

Habibi

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti

sugiono sugiono

Pembahasan tidak lengkap

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan istilah transmigrasi!

12

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia