Iklan

Pertanyaan

Sebuah silinder berlubang mempunyai momen inersia lebih besar daripada silinder pejal yang terbuat dari bahan yang sama dan mempunyai massa sama. SEBAB Untuk memberikan percepatan sudut pada sebuah benda berlubang diperlukan lebih banyak putaran. Pernyataan yang tepat tentang kedua kalimat di atas adalah... (SNMPTN)

Sebuah silinder berlubang mempunyai momen inersia lebih besar daripada silinder pejal yang terbuat dari bahan yang sama dan mempunyai massa sama.

SEBAB

Untuk memberikan percepatan sudut pada sebuah benda berlubang diperlukan lebih banyak putaran.

Pernyataan yang tepat tentang kedua kalimat di atas adalah...space 

(SNMPTN)

  1. Pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat.space 

  2. Pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan akibat.space 

  3. Pernyataan benar dan alasan salah.space 

  4. Pernyataan salah dan alasan benar.space 

  5. Pernyataan dan alasan salah.space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

14

:

21

:

06

Iklan

Y. Maghfirah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah B.

jawaban yang benar adalah B.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Momen inersia merupakan kelembaman benda untuk bergerak rotasi. Momen inersia sebuah benda bergantung pada massa benda, jari-jari benda atau jari-jari partikel terhadap poros benda, dan bentuk benda. Momen inersia silinder pejal: Momen inersia silinder berongga: Dengan demikian, sehingga pernyataan benar. Hubungan momen gaya dan momen inersia dirumuskan sebagai berikut: Jika diharapkan silinder pejal dan silinder berongga mempunyai percepatan sudut sama, maka Dapat disimpulkan bahwa . Momen gaya berbanding lurus dengan tenaga putaran sehingga tenaga putaran yang digunakan untuk memberikan percepatan pada silinder berlubang lebih besar dari tenaga putaran yang diberikan pada silinder pejal. Dengan demikian, pernyataan dan alasan keduanya benar namun tidak menunjukan sebab-akibat. Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah B.

Momen inersia merupakan kelembaman benda untuk bergerak rotasi. Momen inersia sebuah benda bergantung pada massa benda, jari-jari benda atau jari-jari partikel terhadap poros benda, dan bentuk benda.

Momen inersia silinder pejal:

I subscript p e j a l end subscript equals 1 half m R squared 

Momen inersia silinder berongga:

I subscript r o n g g a end subscript equals 1 half m open parentheses R squared plus R subscript d a l a m end subscript squared close parentheses 

Dengan demikian, I subscript p e j a l end subscript less than I subscript r o n g g a end subscript sehingga pernyataan benar.

Hubungan momen gaya dan momen inersia dirumuskan sebagai berikut:

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row tau equals cell I alpha end cell row alpha equals cell tau over I end cell end table 

Jika diharapkan silinder pejal dan silinder berongga mempunyai percepatan sudut sama, maka

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell tau subscript p e j a l end subscript over I subscript p e j a l end subscript end cell equals cell tau subscript r o n g g a end subscript over I subscript r o n g g a end subscript end cell row cell fraction numerator tau subscript p e j a l end subscript over denominator begin display style 1 half end style m R squared end fraction end cell equals cell fraction numerator tau subscript r o n g g a end subscript over denominator begin display style 1 half end style m open parentheses R squared plus R subscript d a l a m end subscript squared close parentheses end fraction end cell row cell tau subscript r o n g g a end subscript end cell equals cell open parentheses fraction numerator R squared plus R subscript d a l a m end subscript squared over denominator R squared end fraction close parentheses tau subscript p e j a l end subscript end cell end table 

Dapat disimpulkan bahwa tau subscript r o n g g a end subscript greater than tau subscript p e j a l end subscript. Momen gaya berbanding lurus dengan tenaga putaran sehingga tenaga putaran yang digunakan untuk memberikan percepatan pada silinder berlubang lebih besar dari tenaga putaran yang diberikan pada silinder pejal.

Dengan demikian, pernyataan dan alasan keduanya benar namun tidak menunjukan sebab-akibat.

Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah B.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!