Iklan

Pertanyaan

Sebuah bola memiliki radius 5,00 cm dan massa 100 g. Bola tersebut memiliki lubang kecil di sisi atasnya. Melalui lubang tersebut kita dapat menuangkan cairan timah hitam ke dalamnya. Berapa gram cairan timah hitam dapat kita tuang sebelum bola itu tercelup seluruhnya ke dalam air (anggap bola tidak bocor)?

Sebuah bola memiliki radius 5,00 cm dan massa 100 g. Bola tersebut memiliki lubang kecil di sisi atasnya. Melalui lubang tersebut kita dapat menuangkan cairan timah hitam ke dalamnya. Berapa gram cairan timah hitam dapat kita tuang sebelum bola itu tercelup seluruhnya ke dalam air (anggap bola tidak bocor)?space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

12

:

00

:

38

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

massa cairan timah hitam dapat kita tuang sebelum bola itu tercelup seluruhnya ke dalam air adalah 423,33 gram

massa cairan timah hitam dapat kita tuang sebelum bola itu tercelup seluruhnya ke dalam air adalah 423,33 gram

Pembahasan

Pembahasan
lock

Diketahui : ρ ai r ​ = 1 g / cm 3 m b o l a ​ = 100 g r = 5 cm Ditanya : m t imah ​ = ? Penyelesaian : Pada konsep Hukum Archimedes pada benda terapung, besar gaya angkat yang dilakukan oleh fluida sama dengan berat total benda yang terapung (berat bola + timah), sehingga berlaku persamaan sebagai berikut. F A ​ ρ ai r ​ V b o l a ​ g ρ ai r ​ V b o l a ​ ( 1 ) ( 3 4 ​ π r 3 ) ( 1 ) ( 3 4 ​ π 5 3 ) 523 , 33 m t imah ​ ​ = = = = = = = ​ w b o l a ​ + w t imah ​ m b o l a ​ g + m t imah ​ g m b o l a ​ + m t imah ​ 100 + m t imah ​ 100 + m t imah ​ 100 + m t imah ​ 523 , 33 − 100 = 423 , 33 g ​ Jadi, massa cairan timah hitam dapat kita tuang sebelum bola itu tercelup seluruhnya ke dalam air adalah 423,33 gram

Diketahui :

Ditanya : 

Penyelesaian :
Pada konsep Hukum Archimedes pada benda terapung, besar gaya angkat yang dilakukan oleh fluida sama dengan berat total benda yang terapung (berat bola + timah), sehingga berlaku persamaan sebagai berikut.

Jadi, massa cairan timah hitam dapat kita tuang sebelum bola itu tercelup seluruhnya ke dalam air adalah 423,33 gram

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!