Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sebuah benda dilempar vertikal ke atas dengankecepatan awal v 0 ​ dan g = 10 m/s 2 , maka: Saat t = g v 0 ​ ​ kecepatan benda adalah nol Saat benda tepat akan berbalik kebawah Saat t = 2 g v 0 ​ ​ benda ada di tanah Saat menumbuk tanah kecepatannya nol Pernyataan yang benar adalah ....

Sebuah benda dilempar vertikal ke atas dengan kecepatan awal    dan g = 10 m/s2, maka:

  1. Saat   kecepatan benda adalah nol 
  2. Saat  t equals v subscript 0 over g benda tepat akan berbalik ke bawah
  3. Saat    benda ada di tanah
  4. Saat menumbuk tanah kecepatannya nol

Pernyataan yang benar adalah ....

  1. (1), (2), dan (3)

  2. (1) dan (3)

  3. (2) dan (4)

  4. (4) saja

  5. (1), (2), (3), dan (4)

Iklan

A. Aulia

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah A.

jawaban yang benar adalah A. 

Iklan

Pembahasan

Diketahui: Ditanya: Penyelesaian: Ketika suatu benda dari tanah dilempar dan bergerak vertikal ke atas, berlaku beberapa hal berikut ini. Kecepatan saat di titik tertinggi bernilai nol ( ). Waktu yang diperlukan untuk mencapai titik tertinggi yaitu kemudianbenda tepat akan berbalik kebawah. Waktu yang diperlukan untuk kembali ke tanah yaitu . Kecepatan ketika sampai di permukaan tanah tidak sama dengan nol, karena sesaat berbalik arah dari titik tertinggi, benda melakukan gerak jatuh bebas. Dengan demikian, pernyataan yang benar adalah (1), (2), dan (3). Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah A.

Diketahui:
Gerak space Vertikal space ke space Atas v subscript 0 g equals 10 space straight m divided by straight s squared    

Ditanya: Pernyataan space yang space benar ?   

Penyelesaian:

Ketika suatu benda dari tanah dilempar dan bergerak vertikal ke atas, berlaku beberapa hal berikut ini.

  • Kecepatan saat di titik tertinggi bernilai nol (v subscript t).
  • Waktu yang diperlukan untuk mencapai titik tertinggi yaitu  t equals v subscript 0 over g kemudian benda tepat akan berbalik ke bawah.
  • Waktu yang diperlukan untuk kembali ke tanah yaitu  t equals 2 v subscript 0 over g.
  • Kecepatan ketika sampai di permukaan tanah tidak sama dengan nol, karena sesaat berbalik arah dari titik tertinggi, benda melakukan gerak jatuh bebas.

Dengan demikian, pernyataan yang benar adalah (1), (2), dan (3).

Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah A. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

29

zharfan al fasah

ngeselinnnnn udh tau pake laptop pake segala verivikasi di WA GAK BAWA HAPPPPE RIBETTTT!!!!

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah benda massanya 1 kg dilemparkan vertikal ke atas dengan kecepatan awal 2 m/s. Jika percepatan gravitasi bumi 10 m / s 2 , makatentukan tinggi maksimum yang dicapai benda!

8

1.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia