Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sebuah benda berada di atas lantai yang licin, karena pengaruh gaya tetap sebesar 40 N yang membentuk sudut 6 0 ∘ terhadap bidang horizontal menyebabkan benda berpindah sejauh 10 m. Berapakah besar usaha yang dilakukan oleh gaya tersebut?

Sebuah benda berada di atas lantai yang licin, karena pengaruh gaya tetap sebesar 40 N yang membentuk sudut  terhadap bidang horizontal menyebabkan benda berpindah sejauh 10 m. Berapakah besar usaha yang dilakukan oleh gaya tersebut?

Iklan

A. Aulia

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

usaha yang dilakukan oleh gaya tersebut adalah 200 J.

usaha yang dilakukan oleh gaya tersebut adalah 200 J.undefined

Iklan

Pembahasan

Diketahui : Untuk menentukan usaha yang dilakukan, maka dapat digunakan persamaan sebagai berikut. Jadi, usaha yang dilakukan oleh gaya tersebut adalah 200 J.

Diketahui :

begin mathsize 14px style F equals 40 space straight N theta equals 60 degree s equals 10 space straight m end style 


Untuk menentukan usaha yang dilakukan, maka dapat digunakan persamaan sebagai berikut.

begin mathsize 14px style W equals F s cos theta W equals 40 cross times 10 cross times cos open parentheses 60 degree close parentheses W equals 400 cross times 0 comma 5 W equals 200 space straight J end style


Jadi, usaha yang dilakukan oleh gaya tersebut adalah 200 J.undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

41

Fadhila Amalia

Ini yang aku cari!

keila salsabila

Bantu banget Pembahasan lengkap banget

Reni Oktaviani

Sangat membantu

Ryn

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Setidaknya ada tiga gaya yang bekerja pada mobil saat mobil dijalankan, yaitu gaya gesek roda dengan jalan, gaya normal, dan gaya berat. Yang melakukan usaha pada mobil adalah....

13

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia