Jadi, jawaban yang benar adalah E.
Stoikiometri merupakan bagian dari ilmu kimia yang membahas tentang perhitungan kimia yang mencangkup perbandingan massa, mol, kadar dan reaksi kimia. Salah satu dari ilmu stoikiometri adalah perbandingan koefisien. Perbandingan koefisien digunakan untuk menentukan nilai mol pada suatu reaksi. Nilai mol dapat diperoleh berdasar hubungan mol dengan massa zat. Hubungan mol dengan massa zat dapat dituliskan berdasarkan rumus:
mol=Mrm
Volume gas CO2 yang dihasilkan dapat ditentukan melalui langkah-langkah:
Menentukan mol natrium karbonat (Na2CO3)
mol===Mrm1065,30,05 mol
Menentukan mol gas CO2
Berdasarkan reaksi pada soal, diketahui bahwa perbandingan koefisien Na2CO3 dan CO2 adalah 1:1. Sehingga mol CO2 sama dengan mol Na2CO3 yaitu 0,05 mol.
Menentukan volume CO2
Untuk menentukan volume CO2, dapat dengan melakukan perbandingan dengan mol gas NO. Hal ini didasarkan pada hipotesis Avogadro yang menyatakan bahwa pada suhu dan tekanan yang sama, gas-gas dengan volume yang sama memiliki jumlah molekul yang sama. Sehingga dapat diketahui bahwa volume sebanding dengan mol zat.
mol NO====Mrm(1×ArN)+(1×ArO)114+161301mol
Jadi, pada suhu dan tekanan tersebut, 1 liter gas NO sama dengan 301 mol NO atau pada 1 mol NO sama dengan 30 liter gas NO. Sehingga, volume gas CO2 dapat ditentukan dengan:
VCO2===molCO2×VNO0,05×301,5 L
Berdasarkan perhitungan di atas, maka volume gas CO2 adalah 1,5 L.