Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sebanyak 24 gram glukosa ( M r ​ = 180 g / mol ) dan 3,42 gram sukrosa ( M r ​ = 342 g / mol ) dilarutkan ke dalam 500 gram air. Jika K f ​ air = 1 , 86 ∘ C / m dan K b ​ air = 0 , 52 ∘ C / m , tentukan titik beku dan titik didih larutan tersebut!

Sebanyak 24 gram glukosa  dan 3,42 gram sukrosa  dilarutkan ke dalam 500 gram air. Jika  dan , tentukan titik beku dan titik didih larutan tersebut!space

Iklan

S. Lubis

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

titik didih dan titik beku larutan tersebut berturut-turut adalah 100 , 2392 ∘ C dan − 0 , 8556 ∘ C .

titik didih dan titik beku larutan tersebut berturut-turut adalah dan .space

Iklan

Pembahasan

Pada tekanan 760 mmHg, titik didih air adalah 100 ∘ C dan titik beku air adalah 0 ∘ C . Ketika air (pelarut) ditambahkan dengan zat terlarut akan menyebabkan titik didih air menjadi lebih tinggi dan penurunan titik beku. Ini dikarenakan, zat terlarut menghambat proses perubahan fase pelarut dimana adanya interaksi baru antara zat terlarut dengan zat pelarut. Sukrosa dan glukosa termasuk dalam larutan non elektrolit karena molekul-molekulnya tidak terionisasi dalam larutan. Titik didih dan tike beku larutan yang mengandung sukrosa dan glukosa sebagai berikut: Menentukan molalitas larutan m = ( Mr glukosa massa glukosa ​ + Mr sukrosa massa sukrosa ​ ) × massa pelarut 1000 ​ m = ( 180 g / mol 24 gram ​ + 342 g / mol 3 , 42 gram ​ ) × 500 gram 1000 ​ m = ( 0 , 13 + 0 , 1 ) × 2 m = 0 , 46 molal Menentukan kenaikan titik didih △ T b ​ = m × K b ​ △ T b ​ = 0 , 46 molal × 0 , 52 ∘ C △ T b ​ = 0 , 2392 ∘ C Menentukan titik didih larutan △ T b ​ = T b ​ − T b ∘ ​ 0 , 2392 ∘ C = T b ​ − 100 ∘ C T b ​ = 100 ∘ C + 0 , 2392 ∘ C T b ​ = 100 , 2392 ∘ C Menentukan penurunan titik beku △ T f ​ = m × K f ​ △ T f ​ = 0 , 46 molal × 1 , 86 ∘ C △ T f ​ = 0 , 8556 ∘ C Menentukan titik beku larutan △ T f ​ = T f ∘ ​ − T f ​ 0 , 8556 ∘ C = 0 ∘ C − T f ​ T f ​ = 0 ∘ C − 0 , 8556 ∘ C T f ​ = − 0 , 8556 ∘ C Jadi, titik didih dan titik beku larutan tersebut berturut-turut adalah 100 , 2392 ∘ C dan − 0 , 8556 ∘ C .

Pada tekanan 760 mmHg, titik didih air adalah dan titik beku air adalah . Ketika air (pelarut) ditambahkan dengan zat terlarut akan menyebabkan titik didih air menjadi lebih tinggi dan penurunan titik beku. Ini dikarenakan, zat terlarut menghambat proses perubahan fase pelarut dimana adanya interaksi baru antara zat terlarut dengan zat pelarut.

Sukrosa dan glukosa termasuk dalam larutan non elektrolit karena molekul-molekulnya tidak terionisasi dalam larutan.

Titik didih dan tike beku larutan yang mengandung sukrosa dan glukosa sebagai berikut:

  • Menentukan molalitas larutan

  • Menentukan kenaikan titik didih

  • Menentukan titik didih larutan

  • Menentukan penurunan titik beku

  • Menentukan titik beku larutan

Jadi, titik didih dan titik beku larutan tersebut berturut-turut adalah dan .space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Talitha Rachma Diasri

Mudah dimengerti

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan data berikut! Jika sebanyak 4 gram air diltambahkan ke dalam60 gram etanol (C 2 H 5 OH), titik beku dan titikdidih larutan yang terbentuk berturut-turutadalah .... (Ar: C = 12 g m...

7

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia