Iklan

Pertanyaan

Sebanyak 16 gram gas oksigen ( Ar = 16) menempati ruang tertutupdengan volume 5 liter pada tekanan 2 atmosfer. Jika R = 0,0821 literatm/mol K, maka temperatur gas oksigen tersebut adalah....

Sebanyak 16 gram gas oksigen (Ar = 16) menempati ruang tertutup dengan volume 5 liter pada tekanan 2 atmosfer. Jika R = 0,0821 liter atm/mol K, maka temperatur gas oksigen tersebut adalah .... space space

  1. 60,4 K space

  2. 84,5 K space

  3. 243,6 K space

  4. 306,8 K space

  5. 1.223 K space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

07

:

31

:

11

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah C.

jawaban yang benar adalah C. space space

Pembahasan

Pembahasan
lock

Diketahui: G a s o k s i g e n ( O 2 ​ ) m = 16 gram A r = 16 gram / mol V = 5 liter p = 2 atm R = 0 , 0821 liter atm / mol K Ditanya: T = ... ? Penyelesaian: Berdasarkan persamaan umum gas ideal diperoleh hasil berikut ini. p × V = n × R × T 2. 5 = M r m ​ × 0 , 0821 × T 10 = 32 16 ​ × 0 , 0821 × T 10 = 0 , 04105 T 0 , 04105 10 ​ = T 243 , 6 = T T = 243 , 6 K . Dengan demikian, temperatur gas oksigen tersebut adalah243,6 K. Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah C.

Diketahui:

  

Ditanya: 

Penyelesaian:

Berdasarkan persamaan umum gas ideal diperoleh hasil berikut ini.

   

Dengan demikian, temperatur gas oksigen tersebut adalah 243,6 K.

Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah C. space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah tabung yang volumenya 1 liter mempunyai lubang yangmemungkinkan udara keluar dari tabung. Mula-mula suhu udara dalam tabung 27°C. Tabung dipanaskan hingga suhunya 127°C.Perbandingan antara mass...

1

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia