Iklan
Pertanyaan
SBMPTN 2014 TKD - 734 SEJARAH
Teori Nicolaus Copernicus (1473-1540) yang menyatakan bahwa bumi berputar pada porosnya sambil mengelilingi matahari telah mengilhami terjadinya imperialisme.
SEBAB
Banyak penjelajah Eropa abad ke-15 dan 16 berlayar ke timur dengan tujuan untuk mencari rempah-rempah sekaligus membuktikan teori Copernicus hingga mereka berhasil menemukan dunia baru.
jika pernyataan benar, alasan benar, dan menunjukkan hubungan sebab akibat
jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi tidak menunjukkan hubungan sebab akibat
jika pernyataan benar, alasan salah
jika pernyataan salah, alasan benar
jika pernyataan salah, alasan salah
Iklan
I. Uga
Master Teacher
2
5.0 (2 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia