Iklan

Iklan

Pertanyaan

Salah satu unsur kebahasaan dalam sebuah cerita rekaan adalah majas (gaya bahasa). Tentukan majas apa yang terdapat dalam kalimat berikut! Ia merasa begitu kesepian tinggal di tengah kota Jakarta.

Salah satu unsur kebahasaan dalam sebuah cerita rekaan adalah majas (gaya bahasa). Tentukan majas apa yang terdapat dalam kalimat berikut!

Ia merasa begitu kesepian tinggal di tengah kota Jakarta. 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

majas yang menyatakan sesuatu secara bertentangan atau berlawanan adalah majas paradoks.

majas yang menyatakan sesuatu secara bertentangan atau berlawanan adalah majas paradoks.

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Majas atau gaya bahasa adalah cara melukiskan sesuatu dengan jalan menyamakannya dengan sesuatu yang lain; kiasan. Majas memiliki berbagai jenis, seperti majas perbandingan, sindiran, penegasan, dan lainnya. Dalam teks di atas terdapat kata 'kesepian' , padahal kenyataannya sedang berada di tengah kota Jakarta. Suasana di kota tentu ramai tetapi dalam kalimat tersebut dia merasa sepi.Berarti katatersebut bertentangan dengan keadaan sebenarnya. Jadi, majas yang menyatakan sesuatu secara bertentangan atau berlawanan adalah majas paradoks.

Majas atau gaya bahasa adalah cara melukiskan sesuatu dengan jalan menyamakannya dengan sesuatu yang lain; kiasan. Majas memiliki berbagai jenis, seperti majas perbandingan, sindiran, penegasan, dan lainnya. 

Dalam teks di atas terdapat kata 'kesepian', padahal kenyataannya sedang berada di tengah kota Jakarta. Suasana di kota tentu ramai tetapi dalam kalimat tersebut dia merasa sepi. Berarti kata tersebut bertentangan dengan keadaan sebenarnya.

Jadi, majas yang menyatakan sesuatu secara bertentangan atau berlawanan adalah majas paradoks.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kalimat terakhir pada kutipan cerpen tersebut menggunakan ....

19

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia