Iklan

Pertanyaan

Salah satu program jangka pendek Kabinet Ampera dalam bidang perekonomian adalah….

Salah satu program jangka pendek Kabinet Ampera dalam bidang perekonomian adalah…. 

  1. menciptakan stabilitas ekonomi negaraundefined 

  2. meningkatkan peredaran jumlah uang rupiahundefined 

  3. menghindari masuknya barang-barang dari luar ke Indonesiaundefined 

  4. mempertinggi nilai ekspor barang ke luar negeriundefined 

  5. menjalin hubungan dengan negara-negara majuundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

17

:

25

:

38

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Kabinet Ampera atau kabinet amanat penderitaan rakyat merupakan kabinet yang dibentuk setelah Presiden Sukarno membubarkan Kabinet Dwikora dan menugaskan untuk membentuk kabinet kepada Kepala Letnan Jenderal Suharto. Sehingga dalam pelaksanaan kabinet ini dijalankan oleh Suharto, namun dengan tidak menggeser posisi presiden saat itu. Pada tanggal 12 Maret 1967, Sukarno dicabut mandatnya menjadi presiden dan kemudian kabinet ini sepenuhnya dipegang oleh Suharto. Kabinet ini bertugas memperbaiki kehidupan politik dan ekonomi pada masa itu. Adapun program jangka pendek yang diemban oleh Kabinet Ampera yang tertuang dalam TAP MPRS No.XXIII Tahun 1966 adalah usaha penyelamatan ekonomi nasional terutama pada usaha mengendalikan tingkat inflasi, usaha untuk melakukan rehabilitasi sarana ekonomi, penyelamatan keuangan negara dan pengamanan kebutuhan pokok rakyat. Pada intinya muaranya ialah kepadamewujudkanstabilitas ekonomi. Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah A.

Kabinet Ampera atau kabinet amanat penderitaan rakyat merupakan kabinet yang dibentuk setelah Presiden Sukarno membubarkan Kabinet Dwikora dan menugaskan untuk membentuk kabinet kepada Kepala Letnan Jenderal Suharto. Sehingga dalam pelaksanaan kabinet ini dijalankan oleh Suharto, namun dengan tidak menggeser posisi presiden saat itu. Pada tanggal 12 Maret 1967, Sukarno dicabut mandatnya menjadi presiden dan kemudian kabinet ini sepenuhnya dipegang oleh Suharto. Kabinet ini bertugas memperbaiki kehidupan politik dan ekonomi pada masa itu.

Adapun program jangka pendek yang diemban oleh Kabinet Ampera yang tertuang dalam TAP MPRS No.XXIII Tahun 1966 adalah usaha penyelamatan ekonomi nasional terutama pada usaha mengendalikan tingkat inflasi, usaha untuk melakukan rehabilitasi sarana ekonomi, penyelamatan keuangan negara dan pengamanan kebutuhan pokok rakyat. Pada intinya muaranya ialah kepada mewujudkan stabilitas ekonomi. 

Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan data berikut ini! Sektor industri untuk pengembangan ekspor. Pertumbuhan ekonomi rata-rata 7% per tahun selama Pelita II. Swasembada pangan selama Pelita IV. Norma Keluarga K...

52

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia