Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pada masa Orde Baru teknologi industri dan pertanian lebih diarahkan ke bentuk padatkarya, faktor apa yang menyebabkannya?

Pada masa Orde Baru teknologi industri dan pertanian lebih diarahkan ke bentuk padat karya, faktor apa yang menyebabkannya?

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

faktor yang menyebabkan teknologi industri dan pertanian lebih diarahkan ke bentuk padatkarya pada masa Orde Baru adalah karena industri Indonesia masih terbatas, golongan muda enggan bekerja sebagai petani, industri dapat menjadi solusi penyelesaian dari pengangguran, dan keahlian pekerja Indonesia masih terbatas.

faktor yang menyebabkan teknologi industri dan pertanian lebih diarahkan ke bentuk padat karya pada masa Orde Baru adalah karena industri Indonesia masih terbatas, golongan muda enggan bekerja sebagai petani, industri dapat menjadi solusi penyelesaian dari pengangguran, dan keahlian pekerja Indonesia masih terbatas.

Iklan

Pembahasan

Padat karya merupakan kegiatan pembangunan yang lebih banyak menggunakan tenaga manusia jika dibandingkan dengan tenaga mesin. Tujuan utama dari program padat karya adalah untuk membuka lapangan kerja bagi masyarakat, terutama yang mengalami kehilangan penghasilan atau pekerjaan tetap. Pada masa Orde Baru, teknologi industri dan pertanian lebih diarahkan ke bentuk padat karya daripada ke bentuk padat modal. Hal ini disebabkan oleh faktor diantaranya: kemampuan industri Indonesia masih terbatas karena kurangnya investasi dari negara lain, golongan muda sudah tidak mau bekerja sebagai petani, industri dianggap salah satu solusi penyelesaian masalah tingginya angka pengangguran, dan keahlian pekerja Indonesia masih terbatas, sehingga dibutuhkan teknologi pengolahan sederhana. Jadi, faktor yang menyebabkan teknologi industri dan pertanian lebih diarahkan ke bentuk padatkarya pada masa Orde Baru adalah karena industri Indonesia masih terbatas, golongan muda enggan bekerja sebagai petani, industri dapat menjadi solusi penyelesaian dari pengangguran, dan keahlian pekerja Indonesia masih terbatas.

Padat karya merupakan kegiatan pembangunan yang lebih banyak menggunakan tenaga manusia jika dibandingkan dengan tenaga mesin. Tujuan utama dari program padat karya adalah untuk membuka lapangan kerja bagi masyarakat, terutama yang mengalami kehilangan penghasilan atau pekerjaan tetap.

Pada masa Orde Baru, teknologi industri dan pertanian lebih diarahkan ke bentuk padat karya daripada ke bentuk padat modal. Hal ini disebabkan oleh faktor diantaranya:

  1. kemampuan industri Indonesia masih terbatas karena kurangnya investasi dari negara lain,
  2. golongan muda sudah tidak mau bekerja sebagai petani,
  3. industri dianggap salah satu solusi penyelesaian masalah tingginya angka pengangguran, dan
  4. keahlian pekerja Indonesia masih terbatas, sehingga dibutuhkan teknologi pengolahan sederhana.

Jadi, faktor yang menyebabkan teknologi industri dan pertanian lebih diarahkan ke bentuk padat karya pada masa Orde Baru adalah karena industri Indonesia masih terbatas, golongan muda enggan bekerja sebagai petani, industri dapat menjadi solusi penyelesaian dari pengangguran, dan keahlian pekerja Indonesia masih terbatas.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

58

Daffa Jovian Cafka

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pemerintah Orde Baru berupaya meningkatkan produktivitas pertanian dengan cara memberikan traktor, hibah mesin perontok padi, hibah mesin penggiling padi, dan subsidi benih padi. Berbagai upaya pemeri...

36

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia