Iklan

Pertanyaan

Salah satu makna yang dapat diambil dari Peristiwa Sumpah Pemuda adalah ...

Salah satu makna yang dapat diambil dari Peristiwa Sumpah Pemuda adalah ...

  1. Munculnya sikap primordialisme dari para pemuda dan organisasi kepemudaan dalam rapat

  2. Kemunculan pemuda untuk bereksistensi dalam perpolitikan pemerintahan Belanda

  3. Bersatunya elemen kepemudaan menjadi satu kesatuan, yaitu bangsa Indonesia 

  4. Pertemuan kaum muda dari berbagai daerah untuk membahas satu masalah

  5. Keinginan para pemuda untuk bersatu membentuk partai politik yang baru

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

03

:

11

:

04

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Peristiwa Sumpah Pemuda terjadi pada Kongres Pemuda II di Jakarta, 28 Oktober 1928. Ikrar Sumpah Pemuda berbunyi, pertama: kami putera dan puteri Indonesia mengaku bertumpah darah yang satu, tanah Indonesia; kedua: kami putera dan puteri Indonesia mengaku berbangsa yang satu bangsa Indonesia; ketiga: kami putera dan puteri Indonesia menjunjung bahasa persatuan, bahasa Indonesia.Makna yang bisa diambil dari peristiwa Sumpah Pemuda adalah mengajarkan nilai-nilai persatuan bangsa, dalam artian elemen kepemudaan bersatu menjadi satu kesatuan, yaitu bangsa Indonesia. Para pemuda dan organisasi-organisasi kedaerahan melepaskan identitas kedaerahan, ras, agama, dan kepentingan pribadi maupun kelompok demi tujuan yang sama, yaitu bebasnya Indonesia dari penjajahan Belanda. Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Peristiwa Sumpah Pemuda terjadi pada Kongres Pemuda II di Jakarta, 28 Oktober 1928. Ikrar Sumpah Pemuda berbunyi, pertama: kami putera dan puteri Indonesia mengaku bertumpah darah yang satu, tanah Indonesia; kedua: kami putera dan puteri Indonesia mengaku berbangsa yang satu bangsa Indonesia; ketiga: kami putera dan puteri Indonesia menjunjung bahasa persatuan, bahasa Indonesia. Makna yang bisa diambil dari peristiwa Sumpah Pemuda adalah mengajarkan nilai-nilai persatuan bangsa, dalam artian elemen kepemudaan bersatu menjadi satu kesatuan, yaitu bangsa Indonesia. Para pemuda dan organisasi-organisasi kedaerahan melepaskan identitas kedaerahan, ras, agama, dan kepentingan pribadi maupun kelompok demi tujuan yang sama, yaitu bebasnya Indonesia dari penjajahan Belanda.

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Aulia Hasnah

Jawaban tidak sesuai

Jora Nindita

Pembahasan tidak lengkap

Iklan

Pertanyaan serupa

Arti penting Sumpah Pemuda yang diikrarkan pada tanggal 28 Oktober 1928 bagi bangsa Indonesia adalah ....

3

4.4

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia