Iklan

Iklan

Pertanyaan

Salah satu kebijakan VOC adalah memberlakukan kewajiban membayar pajak dalam bentuk hasil bumi. Kewajiban yang dimaksud adalah ....

Salah satu kebijakan VOC adalah memberlakukan kewajiban membayar pajak dalam bentuk hasil bumi. Kewajiban yang dimaksud adalah ....

Iklan

A. Sekar

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Kebijakan VOC yang memberlakukan kewajiban membayar pajak dalam bentuk hasil bumi disebut dengan Contingenten Stelsel. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut: VOC menerapkan banyak kebijakan pada saat memonopoli perdagangandi kepulauan Indonesia. Salah satunya adalah Contingenten yang berisikan aturanpajak wajib berupa hasil bumi yang harus diserahkankepada VOC. Kebijakan Contingenten mengharuskan para petani menyerahkan sejumlah pajak hasil bumi yang bertujuan membantu memenuhi kas keuangan belanda guna memenuhikebutuhan operasional di pulau jawa ataupun kas negara Induk. Contingenten stelsel berdampak pada penurunan pendapatan rakyat, para petani mengalami kerugian akibat biaya dan tenaga yang dikeluarkan untuk penyerahan pajak hasil bumi kepada VOC lebih banyakdari keuntungan yang didapatkan.

Kebijakan VOC yang memberlakukan kewajiban membayar pajak dalam bentuk hasil bumi disebut dengan Contingenten Stelsel.

Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut:

VOC menerapkan banyak kebijakan pada saat memonopoli perdagangan di kepulauan Indonesia. Salah satunya adalah Contingenten yang berisikan aturan pajak wajib berupa hasil bumi yang harus diserahkan kepada VOC. Kebijakan Contingenten mengharuskan para petani menyerahkan sejumlah pajak hasil bumi yang bertujuan membantu memenuhi kas keuangan belanda guna memenuhi kebutuhan operasional di pulau jawa ataupun kas negara Induk. Contingenten stelsel berdampak pada penurunan pendapatan rakyat, para petani mengalami kerugian akibat biaya dan tenaga yang dikeluarkan untuk penyerahan pajak hasil bumi kepada VOC lebih banyak dari keuntungan yang didapatkan.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

15

Nur Aulia Putri Prisilia

Mudah dimengerti

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Berilah penjelasan terhadap sejumlah kebijakan VOC sebagai serikat dagang yang memperoleh hak-hak istimewa dari pemerintah Belanda berikut ini.

12

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia