Iklan

Pertanyaan

Salah satu alat dari orang Zaman Batu awal adalah...

Salah satu alat dari orang Zaman Batu awal adalah...undefined 

  1. helikopterundefined 

  2. nekaraundefined 

  3. candrasa

  4. sarkofagusundefined 

  5. mokoundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

07

:

50

:

15

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Zaman batu menunjuk pada suatu dimana alat-alat kehidupan manusia terbuat dari batu, meskipun ada juga alat-alat tertentu terbuat dari kayu dan tulang. Padazaman tersebut,secara dominan alat-alat yang digunakan terbuat dari batu. Zaman batu besar adalah zaman dimana hasil kebudayaannya pada umumnya berukuran besar. Hasil kebudayaannya adalah sebagai berikut. Menhir. Dolmen. Sarkofagus atau keranda batu. Peti kubur batu. Punden berundak. Arca. Waruga. Sarkofagus merupakan peti mayat atau keranda yang dibuat dari batu. Bentuk sarkofagus menyerupai lesung yang diberi tutup. Di dalam Sarkofagus ditemukan mayat beserta bekal kubur mereka, seperti periuk, kapak persegi, perhiasan, dan benda-benda yang dibuat dari dari perunggu maupunbesi. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Zaman batu menunjuk pada suatu dimana alat-alat kehidupan manusia terbuat dari batu, meskipun ada juga alat-alat tertentu terbuat dari kayu dan tulang. Pada zaman tersebut, secara dominan alat-alat yang digunakan terbuat dari batu. Zaman batu besar adalah zaman dimana hasil kebudayaannya pada umumnya berukuran besar. Hasil kebudayaannya adalah sebagai berikut.

  • Menhir.
  • Dolmen.
  • Sarkofagus atau keranda batu.
  • Peti kubur batu.
  • Punden berundak.
  • Arca.
  • Waruga.

Sarkofagus merupakan peti mayat atau keranda yang dibuat dari batu. Bentuk sarkofagus menyerupai lesung yang diberi tutup. Di dalam Sarkofagus ditemukan mayat beserta bekal kubur mereka, seperti periuk, kapak persegi, perhiasan, dan benda-benda yang dibuat dari dari perunggu maupun besi.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!