Iklan

Iklan

Pertanyaan

Revolusi industri turut memengaruhi perkembangan sosiologi. Menurut Karl Marx, Revolusi industri menyebabkan masyarakat dikelompokkan berdasarkan kelas-kelas sosial tertentu. Dampak kondisi tersebut adalah ...

Revolusi industri turut memengaruhi perkembangan sosiologi. Menurut Karl Marx, Revolusi industri menyebabkan masyarakat dikelompokkan berdasarkan kelas-kelas sosial tertentu. Dampak kondisi tersebut adalah ...

  1. Kerja sama antara kaum borjuis dan kaum proletar terhambatspace space 

  2. Muncul kawasan industri baru di Amerika Serikat dan Prancisspace space 

  3. Terjadi keterasingan (alienasi) kaum borjuis dalam bidang kerjaspace space 

  4. Terbentuk kelompok - kelompok sosial sesuai spesialisasi dalam masyarakatspace space 

  5. Terjadi penindasan yang dilakukan kaum pemilik modal terhadap kaum buruhspace space 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

maka jawaban yang tepat adalah E.

maka jawaban yang tepat adalah E.space space

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Poin yang ditanyakan adalah dampak dari adanya kelas - kelas sosial pada masa revolusi industri menurut Karl Marx. Adanya kelas - kelas sosial sebagai akibat dari revolusi industri adalah terjadinya penindasan kaum borjuis (kelompok pemilik modal) terhadap kaum proletar (kelompok buruh/pekerja). Karena kaum borjuis pada masa itu memegang kendali atas kekuasaan ekonomi. Kedua kelas sosial itu berada dalam struktur sosial hierarkis,kaum borjuis melakukan eksploitasi terhadap kaum proletar dalam hal produksi. Dengan demikian, maka jawaban yang tepat adalah E.

Poin yang ditanyakan adalah dampak dari adanya kelas - kelas sosial pada masa revolusi industri menurut Karl Marx.

Adanya kelas - kelas sosial sebagai akibat dari revolusi industri adalah terjadinya penindasan kaum borjuis (kelompok pemilik modal) terhadap kaum proletar (kelompok buruh/pekerja). Karena kaum borjuis pada masa itu memegang kendali atas kekuasaan ekonomi. Kedua kelas sosial itu berada dalam struktur sosial hierarkis, kaum borjuis melakukan eksploitasi terhadap kaum proletar dalam hal produksi.

Dengan demikian, maka jawaban yang tepat adalah E.space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

15

Lulu tri Mulyasari

Mudah dimengerti

Cornellis Ariawan

Saya suka sangat membantu saya

Naysilla Rikastiwi Aranie

Mudah dimengerti

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Apa saja dampak revolusi prancis sehingga melahirkan ilmu sosiologi

7

4.4

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia