Iklan

Pertanyaan

Proyek Penasbede disahkan melalui Ketetapan MPRS Nomor I/1960 pada 26 Juli 1960. Dalam perkembangannya, rencana pembangunan tersebut mengalami kegagalan. Analisislah faktor penyebab kegagalan tersebut!

Proyek Penasbede disahkan melalui Ketetapan MPRS Nomor I/1960 pada 26 Juli 1960. Dalam perkembangannya, rencana pembangunan tersebut mengalami kegagalan. Analisislah faktor penyebab kegagalan tersebut!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

04

:

52

:

26

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

kegagalan Penasbede disebabkan oleh persiapan yang kurang matang, permasalahan Irian Barat dan konfrontasi Malayasia yang mengeluarkan banyak dana.

kegagalan Penasbede disebabkan oleh persiapan yang kurang matang, permasalahan Irian Barat dan konfrontasi Malayasia yang mengeluarkan banyak dana.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pola Proyek Pembangunan Nasional Semesta Berencana tahap pertama dibuat untuk tahun 1961-1969, proyek ini disingkat dengan Penasbede. Penasbede ini kemudian disetujui oleh MPRS melalui Tap MPRS No. I/MPRS/1960 tanggal 26 Juli 1960 dan diresmikan pelaksanaanya oleh Presiden Soekarno pada tanggal 1 Januari 1961. Program Pembangunan Nasional Semesta Berencana disusun oleh Muhammad Yamin yang disesuaikan dengan Manipol-USDEK. Dalam perkembangannya, program tersebut gagal karena beberapa faktor, salah satunya adalah aspek persiapan seperti survei lapangan yang kurang. Selain itu, pemerintah justru mengeluarkan banyak dana dalam upaya merebut kembali Irian Barat dan kampanye militer dalam rangka konfrontasi dengan Malaysia. Dengan demikian, kegagalan Penasbede disebabkan oleh persiapan yang kurang matang, permasalahan Irian Barat dan konfrontasi Malayasia yang mengeluarkan banyak dana.

Pola Proyek Pembangunan Nasional Semesta Berencana tahap pertama dibuat untuk tahun 1961-1969, proyek ini disingkat dengan Penasbede. Penasbede ini kemudian disetujui oleh MPRS melalui Tap MPRS No. I/MPRS/1960 tanggal 26 Juli 1960 dan diresmikan pelaksanaanya oleh Presiden Soekarno pada tanggal 1 Januari 1961. Program Pembangunan Nasional Semesta Berencana disusun oleh Muhammad Yamin yang disesuaikan dengan Manipol-USDEK. Dalam perkembangannya, program tersebut gagal karena beberapa faktor, salah satunya adalah aspek persiapan seperti survei lapangan yang kurang. Selain itu, pemerintah justru mengeluarkan banyak dana dalam upaya merebut kembali Irian Barat dan kampanye militer dalam rangka konfrontasi dengan Malaysia.

Dengan demikian, kegagalan Penasbede disebabkan oleh persiapan yang kurang matang, permasalahan Irian Barat dan konfrontasi Malayasia yang mengeluarkan banyak dana.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Muhammad Adriansyah ladaci

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Dalam rangka melakukan perbaikan ekonomi, pemerintah mengeluarkan Deklarasi Ekonomi. DeklarasiEkonomi dibuat oleh Panitia Tiga Belas. Salah satu tokoh dalam panitia tersebutadalah Ali Sastroamidjojo y...

3

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia