Iklan

Pertanyaan

Provinsi Acehdiklasifikasi sebagai wilayah formal. Kriteria yang melandasi klasifikasi wilayah tersebut, yaitu ....

Provinsi Aceh diklasifikasi sebagai wilayah formal. Kriteria yang melandasi klasifikasi wilayah tersebut, yaitu ....space 

  1. kesamaan sebagai wilayah administratifspace 

  2. kebersamaan sebagai kesatuan politikspace 

  3. kedaulatan sebagai wilayah sosial ekonomispace 

  4. keutuhan sebagai wilayah budayaspace 

  5. kesatuan dalam hal formasi geologispace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

09

:

00

:

13

Klaim

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space 

Pembahasan

Wilayah formal dicirikan berdasarkan keseragaman atau homogenitas tertentu. Misalnya berdasarkan kriteria fisik atau alam maupun kriteria sosial budaya. Wilayah formal berdasarkan kriteria fisik didasarkan pada kesamaan topografi, jenis batuan, iklim, dan vegetasi. Misalnya wilayah pegunungan kapur (karst), wilayah beriklim dingin, dan wilayah vegetasi mangrove. Wilayah formal berdasarkan kriteria sosial budaya misalnya wilayah suku Banjar, wilayah industri tekstil, dan wilayah pertanian sawah basah. Berdasarkan hal tersebut, kriteria yang melandasi klasifikasi wilayah adalah keutuhan sebagai wilayah budaya. Jadi, jawaban yang tepat adalah D .

Wilayah formal dicirikan berdasarkan keseragaman atau homogenitas tertentu. Misalnya berdasarkan kriteria fisik atau alam maupun kriteria sosial budaya.

  • Wilayah formal berdasarkan kriteria fisik didasarkan pada kesamaan topografi, jenis batuan, iklim, dan vegetasi. Misalnya wilayah pegunungan kapur (karst), wilayah beriklim dingin, dan wilayah vegetasi mangrove.
  • Wilayah formal berdasarkan kriteria sosial budaya misalnya wilayah suku Banjar, wilayah industri tekstil, dan wilayah pertanian sawah basah.

Berdasarkan hal tersebut, kriteria yang melandasi klasifikasi wilayah adalah keutuhan sebagai wilayah budaya.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

10

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan ciri-ciri wilayah berikut! Memiliki karakteristik umum Karakteristik sosial Berdasarkan interaksi titik pusat Karakteristik fisik Memiliki jalur penghubung Ciri-ciri ...

39

3.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia