Iklan

Pertanyaan

Proses pembuahan yang memerlukan air sebagai media sperma untuk berenang menuju sel telur terdapat pada ... Alga Pteridophyta Bryophyta Angiospermae

Proses pembuahan yang memerlukan air sebagai media sperma untuk berenang menuju sel telur terdapat pada ...

  1. Alga
  2. Pteridophyta
  3. Bryophyta
  4. Angiospermaespace 
  1. 1, 2, dan 3 SAJA yang benar.space 

  2. 1 dan 3 SAJA yang benar.space 

  3. 2 dan 4 SAJA yang benar.space 

  4. HANYA 4 yang benar.space 

  5. SEMUA pilihan benar.space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

23

:

43

:

13

Iklan

R. Yumna

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

opsi yang benar ialah 1, 2, dan 3 .

opsi yang benar ialah 1, 2, dan 3.space 

Pembahasan

Jawaban yang tepat adalah A. Penggunaan air sebagai media gerak untuk sperma ketika pembuahan biasanya terjadi pada organisme yang hidup di kawasan berair atau perairan seperti alga , paku (Pteridophyta) , dan lumut (Bryophyta) . Pada tumbuhanberbiji tertutup (Angiospermae), sperma bergerak di dalam buluh serbuk yang tumbuh dari sel serbuk sari . Jadi, opsi yang benar ialah 1, 2, dan 3 .

Jawaban yang tepat adalah A.

Penggunaan air sebagai media gerak untuk sperma ketika pembuahan biasanya terjadi pada organisme yang hidup di kawasan berair atau perairan seperti alga, paku (Pteridophyta), dan lumut (Bryophyta). Pada tumbuhan berbiji tertutup (Angiospermae), sperma bergerak di dalam buluh serbuk yang tumbuh dari sel serbuk sari. Jadi, opsi yang benar ialah 1, 2, dan 3.space 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!