Iklan

Pertanyaan

Program kerja Kabinet Ampera (1968) yang dipandang sebagai koreksi penting di bidang politik terhadap pemerintahan Orde Lama adalah ... memperbaiki kualitas kehidupan rakyat. menjalankan politik luar negeri non-blok. memberantas korupsi. menyelenggarakan pemilihan umum.

Program kerja Kabinet Ampera (1968) yang dipandang sebagai koreksi penting di bidang politik terhadap pemerintahan Orde Lama adalah ... 

  1. memperbaiki kualitas kehidupan rakyat.undefined 
  2. menjalankan politik luar negeri non-blok.undefined 
  3. memberantas korupsi.undefined 
  4. menyelenggarakan pemilihan umum. 
  1. 1, 2, dan 3 SAJA yang benar.undefined 

  2. 1 dan 3 SAJA yang benar.undefined 

  3. 2 dan 4 SAJA yang benar.undefined 

  4. HANYA 4 yang benar.undefined 

  5. SEMUA pilihan benar.undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

09

:

40

:

09

Klaim

Iklan

I. Uga

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.undefined 

Pembahasan

Dalam rangka memenuhi Tritura, Soeharto dengan dukungan Ketetapan MPRS No. XIII/MPRS/1966 membentuk kabinet baru yang diberi nama Kabinet Ampera.Tugas utama Kabinet Ampera adalah menciptakan stabilitas ekonomi dan stabilitas politik, atau dikenal dengan nama Dwidarma Kabinet Ampera . Program kerja yang dicanangkan Kabinet Ampera disebut Caturkarya Kabinet Ampera , yaitu: memperbaiki perikehidupan rakyat terutama di bidang sandang dan pangan; melaksanakan pemilihan umum dalam batas waktu seperti tercantum dalam Ketetapan MPRS No. XI/MPRS/1966 (5 Juli 1968); melaksanakan politik luar negeri yang bebas dan aktif untuk kepentingan nasional sesuai dengan Ketetapan MPRS No. XI/MPRS/1966; melanjutkan perjuangan antiimperialisme dan antikolonialisme dalam segala bentuk dan manifestasinya. Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Dalam rangka memenuhi Tritura, Soeharto dengan dukungan Ketetapan MPRS No. XIII/MPRS/1966 membentuk kabinet baru yang diberi nama Kabinet Ampera.Tugas utama Kabinet Ampera adalah menciptakan stabilitas ekonomi dan stabilitas politik, atau dikenal dengan nama Dwidarma Kabinet Ampera. Program kerja yang dicanangkan Kabinet Ampera disebut Caturkarya Kabinet Ampera, yaitu:

  1. memperbaiki perikehidupan rakyat terutama di bidang sandang dan pangan;undefined 
  2. melaksanakan pemilihan umum dalam batas waktu seperti tercantum dalam Ketetapan MPRS No. XI/MPRS/1966 (5 Juli 1968);undefined 
  3. melaksanakan politik luar negeri yang bebas dan aktif untuk kepentingan nasional sesuai dengan Ketetapan MPRS No. XI/MPRS/1966;undefined 
  4. melanjutkan perjuangan antiimperialisme dan antikolonialisme dalam segala bentuk dan manifestasinya.undefined 

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

10

Iklan

Pertanyaan serupa

Indonesia dan Belanda telah mengajukan resolusi bersama kepada Sidang Umum PBB yang membicarakan hasil Pepera pada 13 November 1969. Inti resolusi tersebut adalah bahwa kedua belah pihak yang menandat...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia