Iklan

Pertanyaan

Prinsip Nasakom yang dikembangkan oleh Presiden Soekarno sangat menguntungkan PKI sebab...

Prinsip Nasakom yang dikembangkan oleh Presiden Soekarno sangat menguntungkan PKI sebab...

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

13

:

30

:

44

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

Nasakom ini mengungtungkan bagi PKI karenaideologi komunisme adalah adalah ideologi yang diakui dan menjadi satu daritiga kekuatanpolitik utama pada masa Pemerintahan Demokrasi terpimpin. Selain itu, statusPKI sebagai faksi utama politik Indonesia, maka akan dengan mudah PKI untuk berkembang pada pemerintahan Soekarno di masa Demokrasi Terpimpin.

Nasakom ini mengungtungkan bagi PKI karena ideologi komunisme adalah adalah ideologi yang diakui dan menjadi satu dari tiga kekuatan politik utama pada masa Pemerintahan Demokrasi terpimpin. Selain itu, status PKI sebagai faksi utama politik Indonesia, maka akan dengan mudah PKI untuk berkembang pada pemerintahan Soekarno di masa Demokrasi Terpimpin.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Nasakom memiliki kepanjangan yaitu Nasionalisme, Agama, dan Komunisme. Nasakom ini merupakan konsep politik yang dicetuskan oleh Presiden Soekarno di Indonesia, serta merupakan ciri khas dari Demokrasi Terpimpin.Pada tahun 1956, Soekarno secara terbuka mengkritik demokrasi parlementer, yang menyatakan bahwa itu "didasarkan pada konflik inheren" yang berlawanan dengan gagasan harmoni Indonesia sebagai keadaan alami antar hubungan manusia. Sebaliknya, ia mencari sistem yang didasarkan pada sistem desa tradisional dengan mengedepankan diskusi dan konsensus, dibawah bimbingan para tetua desa. Ia mengusulkan campuran antara tiga unsur yakni; nasionalisme, agama, dan komunisme menjadi pemerintahan kooperatif yang disingkat 'Nas-A-Kom'. Hal ini dimaksudkan untuk memenuhi tuntutan tiga faksi utama dalam politik Indonesia ketika itu, yakni tentara, kelompok-kelompok Islam, dan komunis. Dengan dukungan dari militer, pada bulan Februari 1956, ia menyatakan 'Demokrasi Terpimpin'dan mengusulkan kabinet yang akan mewakili semua partai politik penting (termasuk PKI).Prinsip nasakom dapat memberi kesempatan PKI untuk berkembang karena: Melegalkan komunisme di faksi tiga politik utama pada masa Pemerintahan Demokrasi terpimpin. Nasakom diartikan Nasionalis, Agama Islam dan Komunisme. Ketiganya mewakili tiga profesi utama yang telah berjasa dalam upaya kemerdekaan dan pergerakan nasional. Nasionalisme mewakili kaum tentara, agama mewakili tokoh islam, dan komunisme mewakili PKI. Dengan diberlakukannya PKI sebagai faksi utama politik Indonesia, maka akan dengan mudah PKI untuk berkembang pada pemerintahan Soekarno di masa Demokrasi Terpimpin. Keadilan sosial sangat dekat dengan Sosialisme, Komunisme, dan Marxisme. Untuk lebih menghayati sosialisme di masyarakat Indonesia yang sangat kental di Sila Ke-5, Maka komunisme yang diperkenalkan oleh Karl Marx ini harus dijadikan sebagai salah satu faksi politik Indonesia. Keluhuran keadilan sosial dari sosialisme menjadikan PKI berkembang pada masa Demokrasi Terpimpin. Dengan demikian Nasakom ini mengungtungkan bagi PKI karenaideologi komunisme adalah adalah ideologi yang diakui dan menjadi satu daritiga kekuatanpolitik utama pada masa Pemerintahan Demokrasi terpimpin. Selain itu, statusPKI sebagai faksi utama politik Indonesia, maka akan dengan mudah PKI untuk berkembang pada pemerintahan Soekarno di masa Demokrasi Terpimpin.

Nasakom memiliki kepanjangan yaitu Nasionalisme, Agama, dan Komunisme. Nasakom ini merupakan  konsep politik yang dicetuskan oleh Presiden Soekarno di Indonesia, serta merupakan ciri khas dari Demokrasi Terpimpin.Pada tahun 1956, Soekarno secara terbuka mengkritik demokrasi parlementer, yang menyatakan bahwa itu "didasarkan pada konflik inheren" yang berlawanan dengan gagasan harmoni Indonesia sebagai keadaan alami antar hubungan manusia. Sebaliknya, ia mencari sistem yang didasarkan pada sistem desa tradisional dengan mengedepankan diskusi dan konsensus, dibawah bimbingan para tetua desa. Ia mengusulkan campuran antara tiga unsur yakni; nasionalisme, agama, dan komunisme menjadi pemerintahan kooperatif yang disingkat 'Nas-A-Kom'. Hal ini dimaksudkan untuk memenuhi tuntutan tiga faksi utama dalam politik Indonesia ketika itu, yakni  tentara, kelompok-kelompok Islam, dan komunis. Dengan dukungan dari militer, pada bulan Februari 1956, ia menyatakan 'Demokrasi Terpimpin' dan mengusulkan kabinet yang akan mewakili semua partai politik penting (termasuk PKI). Prinsip nasakom dapat memberi kesempatan PKI untuk berkembang karena:

  1. Melegalkan komunisme di faksi tiga politik utama pada masa Pemerintahan Demokrasi terpimpin.
  2. Nasakom diartikan Nasionalis, Agama Islam dan Komunisme. Ketiganya mewakili tiga profesi utama yang telah berjasa dalam upaya kemerdekaan dan  pergerakan nasional. Nasionalisme mewakili kaum tentara, agama mewakili tokoh islam, dan komunisme mewakili PKI. Dengan diberlakukannya PKI sebagai faksi utama politik Indonesia, maka akan dengan mudah PKI untuk berkembang pada pemerintahan Soekarno di masa Demokrasi Terpimpin.
  3. Keadilan sosial sangat dekat dengan Sosialisme, Komunisme, dan Marxisme. Untuk lebih menghayati sosialisme di masyarakat Indonesia yang sangat kental di Sila Ke-5, Maka komunisme yang diperkenalkan oleh Karl Marx ini harus dijadikan sebagai salah satu faksi politik Indonesia. Keluhuran keadilan sosial dari sosialisme menjadikan PKI berkembang pada masa Demokrasi Terpimpin.

Dengan demikian Nasakom ini mengungtungkan bagi PKI karena ideologi komunisme adalah adalah ideologi yang diakui dan menjadi satu dari tiga kekuatan politik utama pada masa Pemerintahan Demokrasi terpimpin. Selain itu, status PKI sebagai faksi utama politik Indonesia, maka akan dengan mudah PKI untuk berkembang pada pemerintahan Soekarno di masa Demokrasi Terpimpin.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!