Iklan

Pertanyaan

Politik etis (politik balas budi) lahir setelah adanya desakan kaum humanis Belanda terhadap pemerintah Belanda untuk melakukan perombakan dan koreksi atas penerapan kebijakan sebelumnya. Pengaruh atas pelaksanaan politik etis terhadap perjuangan bangsa Indonesia adalah ...

Politik etis (politik balas budi) lahir setelah adanya desakan kaum humanis Belanda terhadap pemerintah Belanda untuk melakukan perombakan dan koreksi atas penerapan kebijakan sebelumnya. Pengaruh atas pelaksanaan politik etis terhadap perjuangan bangsa Indonesia adalah ...

  1. diizinkannya sekolah-sekolah milik pemerintah kolonial dan sekolah swasta bumiputra untuk melaksanakan kegiatan belajar mengajar.

  2. munculnya rasa nasionalisme dan berubahnya bentuk perjuangan bangsa Indonesia

  3. munculnya kelas baru dalam stratifikasi sosial masyarakat Hindia Belanda

  4. lahirnya golongan revolusioner baru yang berpihak kepada Belanda

  5. munculnya golongan cendekiawan serta elite politik di Volkskraad

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

14

:

10

:

29

Klaim

Iklan

A. Jasmine

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.

Pembahasan

Politik Etis atau Politik Balas Budi merupakan kebijakan yang dikeluarkan pemerintah kolonial Hindia Belanda sejak 17 September 1901. Politik Etis berfokus kepada desentralisasi politik, kesejahteraan rakyat, dan efisiensi. Terkait isinya, terdapat tiga program utama, yakni irigasi, edukasi, dan emigrasi. Program edukasi yang diberikan dalam Politik Etis melahirkan kaum terpelajar dan cendekiawan dari kalangan pribumi. Mereka inilah yang kemudian mengawali era pergerakan nasional dengan mendirikan berbagai organisasi yang berjuang melalui pemikiran, pengetahuan, hingga politik. Salah satu bentuk dari perjuangan mereka, yaitu menjadi anggota Volkskraad (Dewan Rakyat). Jadi, jawaban yang tepat adalah E. Politik Etis atau Politik Balas Budi merupakan kebijakan yang dikeluarkan pemerintah kolonial Hindia Belanda sejak 17 September 1901. Baca selengkapnya di artikel "Sejarah Politik Etis: Tujuan, Tokoh, Isi, & Dampak Balas Budi", https://tirto.id/gao6

Politik Etis atau Politik Balas Budi merupakan kebijakan yang dikeluarkan pemerintah kolonial Hindia Belanda sejak 17 September 1901. Politik Etis berfokus kepada desentralisasi politik, kesejahteraan rakyat, dan efisiensi. Terkait isinya, terdapat tiga program utama, yakni irigasi, edukasi, dan emigrasi. Program edukasi yang diberikan dalam Politik Etis melahirkan kaum terpelajar dan cendekiawan dari kalangan pribumi. Mereka inilah yang kemudian mengawali era pergerakan nasional dengan mendirikan berbagai organisasi yang berjuang melalui pemikiran, pengetahuan, hingga politik. Salah satu bentuk dari perjuangan mereka, yaitu menjadi anggota Volkskraad (Dewan Rakyat).

Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Politik Etis atau Politik Balas Budi merupakan kebijakan yang dikeluarkan pemerintah kolonial Hindia Belanda sejak 17 September 1901.

Baca selengkapnya di artikel "Sejarah Politik Etis: Tujuan, Tokoh, Isi, & Dampak Balas Budi",

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Nanda Rahmadani

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut bukan termasuk faktor intern yang mendorong munculnya kebangkitan nasional yaitu ...

21

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia