Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pertumbuhan pada tumbuhan yang mengakibatkan diameter batang dan akar bertambah besar disebut ..., sedangkan pertumbuhan pada tumbuhan yang mengakibatkan batang dan akar bertambah tinggi disebut ....

Pertumbuhan pada tumbuhan yang mengakibatkan diameter batang dan akar bertambah besar disebut ..., sedangkan pertumbuhan pada tumbuhan yang mengakibatkan batang dan akar bertambah tinggi disebut ....space 

Iklan

R. Yumna

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pertumbuhan pada tumbuhan yang mengakibatkan diameter batang dan akar bertambah besar disebut pertumbuhan sekunder, sedangkan pertumbuhan pada tumbuhan yang mengakibatkan batang dan akar bertambah tinggi disebut pertumbuhan primer.

pertumbuhan pada tumbuhan yang mengakibatkan diameter batang dan akar bertambah besar disebut pertumbuhan sekunder, sedangkan pertumbuhan pada tumbuhan yang mengakibatkan batang dan akar bertambah tinggi disebut pertumbuhan primer.space

Iklan

Pembahasan

Pada tumbuhan terjadi dua proses pertumbuhan yaitu pertumbuhan primer dan sekunder. Pertumbuhan primer merupakan pertumbuhan yang terjadi karena adanya aktivitas di jaringan apikal (meristematik primer). Pertumbuhan primer menyebabkan batang dan akar tumbuhan bertambah tinggi. Pertumbuhan sekunder merupakan pertumbuhan yang terjadi akibat adanya aktivitas di jaringan kambium (meristematik sekunder). Pertumbuhan sekundermembuat diameter batang menjadi lebih besar disebabkan oleh adanya jaringan kambium. Pembelahan pada jaringan kambium ini akan menyebabkan terjadinya pelebaran batang, pembentukan lingkaran tahun, serta jari-jari empulur. Jadi, pertumbuhan pada tumbuhan yang mengakibatkan diameter batang dan akar bertambah besar disebut pertumbuhan sekunder, sedangkan pertumbuhan pada tumbuhan yang mengakibatkan batang dan akar bertambah tinggi disebut pertumbuhan primer.

Pada tumbuhan terjadi dua proses pertumbuhan yaitu pertumbuhan primer dan sekunder.

  • Pertumbuhan primer merupakan pertumbuhan yang terjadi karena adanya aktivitas di jaringan apikal (meristematik primer). Pertumbuhan primer menyebabkan batang dan akar tumbuhan bertambah tinggi.
  • Pertumbuhan sekunder merupakan pertumbuhan yang terjadi akibat adanya aktivitas di jaringan kambium (meristematik sekunder). Pertumbuhan sekunder membuat diameter batang menjadi lebih besar disebabkan oleh adanya jaringan kambium.space Pembelahan pada jaringan kambium ini akan menyebabkan terjadinya pelebaran batang, pembentukan lingkaran tahun, serta jari-jari empulur.

Jadi, pertumbuhan pada tumbuhan yang mengakibatkan diameter batang dan akar bertambah besar disebut pertumbuhan sekunder, sedangkan pertumbuhan pada tumbuhan yang mengakibatkan batang dan akar bertambah tinggi disebut pertumbuhan primer.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

26

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pertumbuhan pada tumbuhan dibedakan menjadi 2, yaitu pertumbuhan....

1

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia