Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) beberapa kali turut berperan dalam mendamaikan Indonesia dengan Belanda melalui Resolusi 67 Dewan Keamanan (DK) PBB tertanggal 28 Januari 1949. Alasan dikeluarkannya Resolusi 67adalah ….

Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) beberapa kali turut berperan dalam mendamaikan Indonesia dengan Belanda melalui Resolusi 67 Dewan Keamanan (DK) PBB tertanggal 28 Januari 1949. Alasan dikeluarkannya Resolusi 67 adalah …. 

  1. dibentuknya KTNundefined 

  2. terjadinya Agresi Militer Belanda IIundefined 

  3. penyerangan Belanda terhadap wilayah Sumatraundefined 

  4. didudukinya ibu kota RI di Yogyakartaundefined 

  5. serangan Belanda yang semakin frontal di berbagai daerah di Indonesiaundefined 

Iklan

K. Nadia

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) turut berperan mendamaikan Indonesia-Belanda. Salah satunya melalui Resolusi 67 Dewan Keamanan (DK) PBB tertanggal 28 Januari 1949, untuk menghentikan Agresi Militer Belanda II.Resolusi DK PBB tanggal 28 Januari 1949 memuat beberapa poin penting untuk mendamaikan Indonesia dan Belanda, yang paling penting bahwa Belanda wajib segera menghentikan semua aksi militernya di Indonesia. Sebaliknya, Indonesia harus menghentikan perlawanan terhadap Belanda. Selain itu, DK PBB memerintahkan kepada Belanda untuk membebaskan semua tawanan politik, termasuk para petinggi pemerintahan RI, dan membebaskan mereka untuk kembali menjalankan tugasnya. Poin penting ketiga yang terdapat dalam Resolusi 67 DK PBB adalah dibentuknya United Nations Commission for Indonesia (UNCI). Komisi bentukan PBB pengganti KTN ini diberi wewenang yang lebih luas untuk melakukan upaya perdamaian Indonesia-Belanda. Berdasarkan pembahasan di atas, maka jawaban yang tepat adalah B.

Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) turut berperan mendamaikan Indonesia-Belanda. Salah satunya melalui Resolusi 67 Dewan Keamanan (DK) PBB tertanggal 28 Januari 1949, untuk menghentikan Agresi Militer Belanda II. Resolusi DK PBB tanggal 28 Januari 1949 memuat beberapa poin penting untuk mendamaikan Indonesia dan Belanda, yang paling penting bahwa Belanda wajib segera menghentikan semua aksi militernya di Indonesia. Sebaliknya, Indonesia harus menghentikan perlawanan terhadap Belanda. Selain itu, DK PBB memerintahkan kepada Belanda untuk membebaskan semua tawanan politik, termasuk para petinggi pemerintahan RI, dan membebaskan mereka untuk kembali menjalankan tugasnya. Poin penting ketiga yang terdapat dalam Resolusi 67 DK PBB adalah dibentuknya United Nations Commission for Indonesia (UNCI). Komisi bentukan PBB pengganti KTN ini diberi wewenang yang lebih luas untuk melakukan upaya perdamaian Indonesia-Belanda. 

Berdasarkan pembahasan di atas, maka jawaban yang tepat adalah B.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

31

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Bacalah teks berikut! Meski bunyi proklamasi telah didengungkan pada 17 Agustus 1945, pihak Belanda tak mau juga menyerah, dengan membawa NICA dan sekutunya Belanda ingin kembali menguasai Indone...

4

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia