Iklan

Pertanyaan

Persentase wanita buta warna di suatu daerah sebanyak 4%. Berapakah jumlah laki-laki buta warna jika jumlah penduduk di daerah tersebut terdiri atas 4.000 laki-laki dan 5.000 wanita?

Persentase wanita buta warna di suatu daerah sebanyak 4%. Berapakah jumlah laki-laki buta warna jika jumlah penduduk di daerah tersebut terdiri atas 4.000 laki-laki dan 5.000 wanita?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

06

:

49

Klaim

Iklan

T. TA.KakRivani

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jumlah laki-laki buta warna adalah 800 orang.

jumlah laki-laki buta warna adalah 800 orang.space

Pembahasan

Pembahasan
lock

Buta warnaadalah penyakit tautankromosom Xyang bersifat resesif yang menyebabkan penderitanya memiliki kualitas penglihatanwarnayang kurang baik.Buta warna disebabkan gen resesif (cb). Oleh karena itu, frekuensi gen dan genotip sebagai berikut: X CB Y = laki-laki normal X cb Y = laki-laki buta warna X CB X CB = perempuan normal homozigot X CB X cb = perempuan normal heterozigot (pembawa) X cb X cb = perempuan buta warna Jika: CB (gen normal)= p dan cb (gen buta warna) = q maka: CBCB (normal) = p 2 CBcb (normal heterozigot/pembawa)= 2pq cbcb (buta warna) = q 2 Sehingga didapat rumus: p 2 + 2pq + q 2 = 1 ( p + q ) 2 = 1 p + q = 1 Diketahui: Di suatu populasi yang berjumlah 10.000 orang terdiri atas4.000 laki-laki dan 5.000 wanita terdapat 4%penduduk buta warna. Ditanya: Berapakah jumlah laki-laki buta warna? Jawab: Berdasarkan data pada soal, maka frekuensi masing-masing gen sebagai berikut. Frekuensi gen cb (buta warna) = q 2 Perempuan buta warna = X cb X cb = 4% X cb X cb =q 2 q 2 = 4% q 2 = 0,04 q = 0,2 Karena p + q = 1, maka: p = 1- 0,2 p = 0,8 Sehingga, jumlah laki-laki buta warna sebagai berikut. Laki-laki buta warna (X cb Y) = frekuensi gen cb x jumlah laki-laki X cb Y = 0,2 x 4.000 orang X cb Y = 800 orang Dengan demikian, jumlah laki-laki buta warna adalah 800 orang.

Buta warna adalah penyakit tautan kromosom X yang bersifat resesif yang menyebabkan penderitanya memiliki kualitas penglihatan warna yang kurang baik. Buta warna disebabkan gen resesif (cb). Oleh karena itu, frekuensi gen dan genotip sebagai berikut:

XCBY = laki-laki normal
XcbY = laki-laki buta warna
XCBXCB = perempuan normal homozigot
XCBXcb = perempuan normal heterozigot (pembawa)
XcbXcb = perempuan buta warna

Jika: CB (gen normal) = p dan cb (gen buta warna) = q maka:
CBCB (normal) = p2 
CBcb (normal heterozigot/pembawa) =  2pq
cbcb (buta warna) = q2

Sehingga didapat rumus:
p+ 2pq + q= 1
( p q )= 1
p + q = 1

Diketahui:
Di suatu populasi yang berjumlah 10.000 orang terdiri atas 4.000 laki-laki dan 5.000 wanita terdapat 4% penduduk buta warna. 

Ditanya:
Berapakah jumlah laki-laki buta warna?

Jawab:
Berdasarkan data pada soal, maka frekuensi masing-masing gen sebagai berikut.

Frekuensi gen cb (buta warna) = q2
Perempuan buta warna = XcbXcb = 4%
XcbXcb = q2
q2 = 4%
q2 = 0,04
q = 0,2

Karena p + q = 1, maka:
p = 1- 0,2
p = 0,8

Sehingga, jumlah laki-laki buta warna sebagai berikut.
Laki-laki buta warna (XcbY) = frekuensi gen cb x jumlah laki-laki
XcbY = 0,2 x 4.000 orang
XcbY = 800 orang 


Dengan demikian, jumlah laki-laki buta warna adalah 800 orang.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Cokorda Istri Karunia Maharani

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Diantara mahasiswa UNCEN yang berjumlah 5.124 mahasiswa terdapat 84% yang berambut keriting. Hitunglah jumlah orang yang berambut keriting homozigot dan keriting heterozigot!

2

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia