Iklan

Pertanyaan

Suatu daerah dengan jumlah penduduk 10000 orang terdapat 4% diantaranya laki-laki buta warna maka jumlah wanita pembawa sifat buta warna yang terdapat di daerah tersebut adalah ....

Suatu daerah dengan jumlah penduduk 10000 orang terdapat 4% diantaranya laki-laki buta warna maka jumlah wanita pembawa sifat buta warna yang terdapat di daerah tersebut adalah ....space space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

17

:

32

:

19

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pada wanita, terdapat tiga kemungkinan genotip yaitu: XX = normal X CB X = normal pembawa X CB X CB = buta warna Pada pria terdapat dua kemungkinan yaitu: XY = normal X CB Y = buta warna Pada hukum hardy weinberg gen normal (X) = p dan gen buta warna ( X CB ) = q, maka p + q = 1 Laki-laki buta warna = X CB Y = q = 4% = 0,04 Laki-laki normal = XY = P = 1 – 0,04 = 0,96 Jumlah Wanita carier = X CB X = 2 Pq = 2 (0,96 x 0,04) = 0,0768 x 5000= 384 orang. (Catatan: karena jumlah penduduk 10.000 maka dianggap jumlah laki-laki dan perempuan masing-masing adalah 5000). Dengan demikian, jumlah wanita pembawa sifat buta warna yang terdapat di daerah tersebut adalah 368orang.

Pada wanita, terdapat tiga kemungkinan genotip yaitu:

XX = normal
 = normal pembawa
 = buta warna
Pada pria terdapat dua kemungkinan yaitu:

XY = normal
 = buta warna
Pada hukum hardy weinberg gen normal (X) = p dan gen buta warna () = q, maka 

p + q = 1

Laki-laki buta warna =  = q = 4% = 0,04
    
Laki-laki normal  = XY  = P  = 1 – 0,04 = 0,96
    
Jumlah Wanita carier = = 2 Pq = 2 (0,96 x 0,04) = 0,0768 x 5000 = 384 orang.

(Catatan: karena jumlah penduduk 10.000 maka dianggap jumlah laki-laki dan perempuan masing-masing adalah 5000).

Dengan demikian, jumlah wanita pembawa sifat buta warna yang terdapat di daerah tersebut adalah 368 orang.space space 

 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

21

Adrian Felix Christian

Pembahasan lengkap banget

Nur Maulidiyah

Ini yang aku cari! Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Makasih ❤️

Dara

Pembahasan terpotong Pembahasan tidak lengkap

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!