Iklan

Pertanyaan

Aku tiba di ujung lorong, tempat klinik pemulihan berada. Kudekatkan kartu hologramku, pintunya terbuka. ltu ruangan seluas 6x5 meter, dengan peralatan medis canggih. Ada benda yang bisa mengurangi dampak lebam, memar, bengkak, ada peralatan medis yang bisa menjahit luka robek, juga peralatan medis lainnya. Hampir semua mahasiswa pernah memasuki ruangan ini, memulihkan diri. Tidak hanya karena luka, tetapi juga karena sakit. Ruangan ini adalah pertolongan pertama. Jika luka atau sakitnya serius, petugas ABTT akan mengirim mahasiswa ke rumah sakit di Kota Tishri.

(Sumber: Tere Liye, Selena, Jakarta, Gramedia Pustaka Utama, 2020)space 

Pernyataan yang sesuai dengan kutipan novel tersebutadalah ....

Pernyataan yang sesuai dengan kutipan novel tersebut adalah ....space 

  1.  

    Tokoh Aku sedang menjalani pemulihan cederanya.space 

  2. Tokoh Aku mengalami luka serius sehingga dirawat di klinik.space 

  3. Tokoh Aku sempat takut masuk ruang pemulihan di ujung lorong.space 

  4. Tokoh Aku mengunjungi klinik pemulihan berukuran 6x5 meter.space 

  5. Tokoh Aku terpukau dengan peralatan medis di klinik pemulihan.space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

13

:

53

:

26

Klaim

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space 

Pembahasan

Novel adalah karangan prosa yang mengandung rangkaian cerita kehidupan seorang tokoh dengan tokoh di sekelilingnya dan menonjolkan watak setiap tokoh tersebut. Pada kutipan novel di atas, dijelaskan bahwa tokoh Aku mengunjungitempat klinik pemulihan, dimana ruanganitu seluas6x5meterdenganperalatan mediscanggih. Oleh karena itu, pernyataan yang sesuai dengan kutipan novel tersebutadalah tokoh Aku mengunjungi klinik pemulihanberukuran 6x5 meter . Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.

Novel adalah karangan prosa yang mengandung rangkaian cerita kehidupan seorang tokoh dengan tokoh di sekelilingnya dan menonjolkan watak setiap tokoh tersebut. Pada kutipan novel di atas, dijelaskan bahwa tokoh Aku mengunjungi tempat klinik pemulihan, dimana ruangan itu seluas 6x5 meter dengan peralatan medis canggih. Oleh karena itu, pernyataan yang sesuai dengan kutipan novel tersebut adalah tokoh Aku mengunjungi klinik pemulihan berukuran 6x5 meter.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

22

Sephiananta Fatimatus

Makasih ❤️

Bex Bix

Ini yang aku cari!

matcha

Ini yang aku cari! Bantu banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Kutipan tersebut lebih banyak menguraikan jawaban dari pertanyaan ...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia