Iklan
Pertanyaan
Bacalah kutipan novel berikut ini untuk menjawab soal nomor 8—10!
Panggilan ikamah terdengar bersahut-sahutan. Panggilan mulia itu sangat menentramkan hati. Pintu-pintu meraih kebahagiaan dan kesejahteraan masih terbuka lebar-lebar. Kupercepat langkah. Tiga puluh meter di depan adalah Masjid Al-Fath Al-Islami. Masjid kesayangan. Masjid penuh kenangan tak terlupakan. Masjid tempat aku mencurahkan suka dan deritaku selama belajar di sini. Tempat aku menitipkan rahasia kerinduanku yang memuncak, tujuh tahun sudah aku berpisah dengan ayah ibu. Tempat aku mengadu pada Yang Maha Pemberi rizki saat berada dalam keadaan kritis kehabisan uang. Saat utang pada teman-teman menumpuk dan belum terbayarkan. Saat uang honor terjemahan terlambat datang.
Tanda bahwa salat berjamaah segera didirikan.
Tempat aku menata hati, merancang strategi, mempertebal azam dan keteguhan jiwa dalam perjuangan panjang.
(Dikutip dari novel Ayat-Ayat Cinta karya Habiburrahman El-Shirazy)
Analisis yang tidak tepat terhadap kutipan teks novel di atas adalah . . .
Diceritakan dengan menggunakan sudut pandang penceritaan orang pertama aktif.
Berlatar suasana sosial budaya Islam.
Tokoh aku memiliki iman yang kuat dan rajin beribadah.
Menggunakan gaya bahasa personifikasi.
Tokoh aku memiliki pekerjaan sebagai penerjemah.
Iklan
A. Acfreelance
Master Teacher
19
0.0 (0 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia