Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bacalah teks berikut!


(1) Sebagian orang tidak terbiasa makan di pagi hari dengan alasan belum lapar, buru-buru berangkat kerja atau sekolah dan lain lain. (2) Padahal sarapan merupakan hal yang paling penting saat kita akan memulai kegiatan di pagi hari. (3) Tubuh yang kekurangan asupan makanan di pagi hari akan kekurangan tenaga di siang hari saat melakukan aktivitas. (4) Namun, kita juga harus memperhatikan porsi sarapan, usahakan porsi makanan tidak banyak agar tidak menimbulkan kantuk saat beraktivitas. (5) Jadi, sarapan pagi secukupnya saja yang penting perut tidak kosong sehingga memiliki tenaga yang cukup untuk beraktivitas.space

Pernyataan penulis yang sesuai dengan kutipan teks persuasi di atas adalah ...

Pernyataan penulis yang sesuai dengan kutipan teks persuasi di atas adalah ...

  1. Sarapan pagi akan membuat tubuh kita bugar, aktivitas lancar, dan mudah meraih prestasiundefined

  2. Jika kita tidak sarapan pagi tubuh pasti menjadi lemas dan kita menjadi malas untuk melakukan aktivitas pada siang hari.undefined

  3. Buru-buru berangkat kerja atau sekolah menjadi alasan seseorang tidak sempat sarapan pagi.undefined

  4. Masyarakat wajib sarapan pagi sebelum melakukan aktivitas apapun sehingga produktivitas kerja tidak terganggu.undefined

Iklan

S. Nurjannah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Jember

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.space

Iklan

Pembahasan

Pernyataan penulis adalah penyampaian argumen dari penulis atas suatu persoalan. Sebuah pernyataan biasanya berisikan tentang sudut pandang penulis terhadap permasalahan yang diangkat. Pernyataan penulis dapat diketahui setelah membaca dengan cermat. Berdasarkan soal, permasalahan yang diangkat pada kutipan teks persuasi di atas adalah tentang sebagian orang tidak terbiasa makan di pagi hari dengan alasan belum lapar, buru-buru berangkat kerja atau sekolah dan lain lain. Hal tersebut merupakan pernyataan penulis tentang alasan seseorang tidak sarapan pagi karena terburu-buru berangkat kerja atau sekolah. Dengan demikian, pernyataan penulis yang sesuai dengan kutipan teks persuasi di atas adalah Buru-buru berangkat kerja atau sekolah menjadi alasan seseorang tidak sempat sarapan pagi. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah C.

Pernyataan penulis adalah penyampaian argumen dari penulis atas suatu persoalan. Sebuah pernyataan biasanya berisikan tentang sudut pandang penulis terhadap permasalahan yang diangkat. Pernyataan penulis dapat diketahui setelah membaca dengan cermat.
Berdasarkan soal, permasalahan yang diangkat pada kutipan teks persuasi di atas adalah tentang sebagian orang tidak terbiasa makan di pagi hari dengan alasan belum lapar, buru-buru berangkat kerja atau sekolah dan lain lain. Hal tersebut merupakan pernyataan penulis tentang alasan seseorang tidak sarapan pagi karena terburu-buru berangkat kerja atau sekolah.
Dengan demikian, pernyataan penulis yang sesuai dengan kutipan teks persuasi di atas adalah Buru-buru berangkat kerja atau sekolah menjadi alasan seseorang tidak sempat sarapan pagi.

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah C.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

75

Chyraa

Mudah dimengerti Makasih ❤️

revarhana dharmawan

Mudah dimengerti

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Apa ciri-ciri sumber daya yang berkualitas?

6

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia