Iklan

Pertanyaan

Pernyataan berikut yang tepat mengenai enzim adalah ….

Pernyataan berikut yang tepat mengenai enzim adalah ….

  1. enzim dapat memperbaiki diri sendiri sehingga dapat digunakan berulang kali

  2. enzim dapat memperbanyak diri sehingga dapat digunakan berulang kali

  3. enzim tahan atas kondisi buruk sehingga dapat digunakan berulang kali

  4. enzim mengembalikan bentuknya kembali seperti semula setelah bereaksi sehingga dapat digunakan kembali

  5. enzim tidak mengalami perubahan bentuk atau sifat sehingga dapat digunakan berulang kali

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

23

:

51

:

53

Iklan

B. Hindarto

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

enzim dapat digunakan berulang kali. Dengan demikian jawaban yang tepat adalah E

enzim dapat digunakan berulang kali. Dengan demikian jawaban yang tepat adalah E

Pembahasan

Selama enzim bekerja untuk mempercepat reaksi perubahan substrat menjadi produk, enzim tidak akan ikut berubah. Selama proses reaksi kimia tersebut, yang mengalami perubahan hanya substrat. Enzim tidak ikut bereaksi sehingga mempertahankan sifat dan bentuk awalnya. Oleh karena itu, enzim dapat digunakan berulang kali. Dengan demikian jawaban yang tepat adalah E

Selama enzim bekerja untuk mempercepat reaksi perubahan substrat menjadi produk, enzim tidak akan ikut berubah. Selama proses reaksi kimia tersebut, yang mengalami perubahan hanya substrat. Enzim tidak ikut bereaksi sehingga mempertahankan sifat dan bentuk awalnya. Oleh karena itu, enzim dapat digunakan berulang kali. Dengan demikian jawaban yang tepat adalah E

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Rifqah Hafilah masturah

Makasih ❤️

Galang Bintang Ramadhan

Pembahasan tidak lengkap

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!