Iklan

Pertanyaan

Permasalahan di luar bidang ekonomi, budaya, hak asasi manusia, dan masalah rakyat terjajah yang dibahas dalam Konferensi Asia-Afrika adalah ...

Permasalahan di luar bidang ekonomi, budaya, hak asasi manusia, dan masalah rakyat terjajah yang dibahas dalam Konferensi Asia-Afrika adalah ...

  1. mendukung posisi Indonesia dalam masalah Irian Barat dan mendukung penuh hak-hak rakyat Palestina

  2. menetapkan tindakan dominasi dan eksploitasi sebagai pelanggaran hak asasi manusia dan mendukung prinsip hak asasi manusia

  3. membangun kerja sama antarsesama negara Asia Afrika dan menghormati kedaulatan nasional masing-masing

  4. mendirikan lembaga riset dan pelatihan serta mendukung Yaman dalam masalah Aden

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

01

:

34

:

52

Klaim

Iklan

I. Uga

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Konferensi Asia Afrika (KAA) merupakankonferensi antara negara-negara Asia dan Afrika yang kebanyakan baru saja memperoleh kemerdekaan. KAA dilaksanakan pada 18-24 April 1955 di Bandung, Indonesia. KAA membahas mengenai permasalahan di bidang ekonomi, budaya, hak asasi manusia, dan masalah rakyat terjajah. Adapun masalah-masalah lain yang turut dibahas dalam KAAantara lain sebagai berikut. Mendukung penuh hak-hak rakyat Palestina atas tanah airnya dan menyerukan penyelesaian masalah secara damai. Mendukung posisi Indonesia dalam masalah Irian Barat. Mendukung Yaman dalam masalah Aden. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.

Konferensi Asia Afrika (KAA) merupakan konferensi antara negara-negara Asia dan Afrika yang kebanyakan baru saja memperoleh kemerdekaan. KAA dilaksanakan pada  18-24 April 1955 di Bandung, Indonesia. KAA membahas mengenai permasalahan di bidang ekonomi, budaya, hak asasi manusia, dan masalah rakyat terjajah. Adapun masalah-masalah lain yang turut dibahas dalam KAA antara lain sebagai berikut.

  1. Mendukung penuh hak-hak rakyat Palestina atas tanah airnya dan menyerukan penyelesaian masalah secara damai.
  2. Mendukung posisi Indonesia dalam masalah Irian Barat.
  3. Mendukung Yaman dalam masalah Aden.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Penyelenggaraan Konferensi Asia-Afrika dilakukan pada masa kepemimpinan kabinet yang didukung oleh ...

5

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia