Iklan

Pertanyaan

Perkembangan teknologi berpengaruh terhadap moralitas anak muda. Anak muda mulai mengacuhkan orang lain dan sibuk dengan handphone. Di sisi lain, golongan tua berpegang teguh dengan nilai-nilai lama sehingga sering terjadi pertentangan. Dapat disimpulkan bahwa penyebab konflik adalah...

Perkembangan teknologi berpengaruh terhadap moralitas anak muda. Anak muda mulai mengacuhkan orang lain dan sibuk dengan handphone. Di sisi lain, golongan tua berpegang teguh dengan nilai-nilai lama sehingga sering terjadi pertentangan. Dapat disimpulkan bahwa penyebab konflik adalah...

undefined 

  1. Perbedaan kepentingan

  2. Perbedaan kepribadian

  3. Perbedaan kepentingan individu dan kelompok

  4. Perbedaan pola pikir

  5. Perubahan sosial

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

22

:

28

:

37

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Perubahan sosialmerupakan salah satu faktor penyebab terjadinya konflik sosial. Sebab, perubahan sosial yang terjadi secara cepat akan menciptakan keguncanganproses sosial di dalam masyarakat. Hal tersebut dikarenakan tidak semua individu/kelompok dapat beradaptasi secara cepat dengan perubahan sosial, bahkan tidak jarang ada yang menolak terjadinya perubahan. Seperti yang digambarkan pada contoh soal, dimana anak muda merasa perkembangan teknologi memberikan keuntungan dan kemudahan dalam kehidupan mereka, sementara golongan tua cenderung menolak perkembangan teknologi yang dinilai dapat merusak moral seperti yang terjadi pada anak muda saat ini yang sering mengacuhkan orang lain akibat sibuk dengan handphone- nya sendiri. Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah E.

Perubahan sosial merupakan salah satu faktor penyebab terjadinya konflik sosial. Sebab, perubahan sosial yang terjadi secara cepat akan menciptakan keguncangan proses sosial di dalam masyarakat. Hal tersebut dikarenakan tidak semua individu/kelompok dapat beradaptasi secara cepat dengan perubahan sosial, bahkan tidak jarang ada yang menolak terjadinya perubahan. Seperti yang digambarkan pada contoh soal, dimana anak muda merasa perkembangan teknologi memberikan keuntungan dan kemudahan dalam kehidupan mereka, sementara golongan tua cenderung menolak perkembangan teknologi yang dinilai dapat merusak moral seperti yang terjadi pada anak muda saat ini yang sering mengacuhkan orang lain akibat sibuk dengan handphone-nya sendiri.

Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah E.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

19

Iklan

Pertanyaan serupa

Analisislah teori psikodinamika dalam memandang konflik sosial!

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia