Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perkembangan penggunaan jaringan internet semakin meningkat dalam masyarakat. Internet mampu memberikan kontribusi yang besar dalam berbagai aspek kehidupan masyarakat seperti ekonomi, pendidikan, dan pemerintahan. Apabila tidak disikapi dengan bijak, perkembangan internet dapat menimbulkan dampak negatif pada perilaku seseorang yaitu ....

Perkembangan penggunaan jaringan internet semakin meningkat dalam masyarakat. Internet mampu memberikan kontribusi yang besar dalam berbagai aspek kehidupan masyarakat seperti ekonomi, pendidikan, dan pemerintahan. Apabila tidak disikapi dengan bijak, perkembangan internet dapat menimbulkan dampak negatif pada perilaku seseorang yaitu ....

  1. degradasi moral

  2. kesenjangan politik

  3. lunturnya budaya lokal

  4. perkembangan pola pikir

  5. sekularisasi dalam kehidupan sosial

Iklan

R. Wahyu

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Salah satu faktor pendorong perubahan sosial ialah adanya perkembangan teknologi dan komunikasi seperti internet. Perkembangan internet dapat memberikan dampak positif dan negatif di masyarakat. Apabila seseorang menggunakan internet tersebut dengan baik, maka akan mendapatkan dampak positif dari internet tersebut. Namun, jika tidak dimanfaatkan dengan baik maka akan menimbulkan dampak negatif. Dampak negatif perkembangan internet yaitu terjadinya degradasi atau kemunduruan moral. Kondisi tersebut dapat dilihat dari berkembangnya tindak kejahatan internet seperti menjadi hacker , perdagangan manusia, dan penyebaran situs porno.

Salah satu faktor pendorong perubahan sosial ialah adanya perkembangan teknologi dan komunikasi seperti internet. Perkembangan internet dapat memberikan dampak positif dan negatif di masyarakat. Apabila seseorang menggunakan internet tersebut dengan baik, maka akan mendapatkan dampak positif dari internet tersebut. Namun, jika tidak dimanfaatkan dengan baik maka akan menimbulkan dampak negatif. Dampak negatif perkembangan internet yaitu terjadinya degradasi atau kemunduruan moral. Kondisi tersebut dapat dilihat dari berkembangnya tindak kejahatan internet seperti menjadi hacker, perdagangan manusia, dan penyebaran situs porno.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perkembangan global telah menyebabkan terjadinya perubahan gaya hidup dikalangan remaja, di antaranya berupa gaya hidup yang Hedonis dan cenderung ke barat-baratan, sehingga berdampak pada penurunan n...

38

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia