Iklan

Pertanyaan

Periode yang ditandai dengan adanya negara kota (polis), koloni Yunani, filsafat klasik, teater, dan sajak tertulis adalah kebudayaan ....

Periode yang ditandai dengan adanya negara kota (polis), koloni Yunani, filsafat klasik, teater, dan sajak tertulis adalah kebudayaan ....

  1. Spartacus

  2. Thebes

  3. Klasik

  4. Helenistik

  5. Arkais

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

19

:

25

:

59

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Jawaban yang tepat dari pertanyaan di atas adalah E. Untuk lebih detailnya, yuk pahami penjelasan berikut: Periodisasi kondisi sosial-politik Peradaban Yunani Kuno, dibagi menjadi tiga, antara lain: Periode Arkais (800- 500 SM). Periode ini ditandai dengan adanya negara-kota (polis), koloni Yunani, filsafat klasik, teater, dan sajak tertulis. Bahasa tertulis yang pernah hilang pada Zaman Kegelapan juga muncul kembali pada periode Arkais. Periode Yunani Klasik (500-300 SM). Periode ini ditandai dengan adanya tiga peristiwa penting, yaitu Perang Yunani dan Persia, Perang Peloponnesia atau perang antara Athena dan Sparta, dan bangkitnya negara kota Macedonia di bawah Philippos II. Periode Yunani Hellenistik (323-146 SM). Periode ini ditandai dengan tidak terlalu berkembangnya Peradaban Yunani karena Alexander Agung melakukan percampuran budaya, terutama antara budaya Yunani, Mesir, dan Persia. Perpaduan budaya tersebut bertujuan untuk memperkuat persatuan antara Yunani dan wilayah-wilayah yang dikuasainya.

Jawaban yang tepat dari pertanyaan di atas adalah E.

Untuk lebih detailnya, yuk pahami penjelasan berikut:

Periodisasi kondisi sosial-politik Peradaban Yunani Kuno, dibagi menjadi tiga, antara lain:

  1. Periode  Arkais  (800- 500  SM). Periode ini ditandai dengan adanya negara-kota (polis), koloni Yunani, filsafat klasik, teater, dan sajak tertulis. Bahasa tertulis yang pernah hilang pada Zaman Kegelapan juga muncul kembali pada periode Arkais.
  2. Periode  Yunani  Klasik  (500-300 SM). Periode ini ditandai dengan adanya tiga peristiwa penting, yaitu Perang Yunani dan Persia, Perang Peloponnesia atau perang antara Athena dan Sparta, dan bangkitnya negara kota Macedonia di bawah Philippos II.
  3. Periode Yunani Hellenistik (323-146 SM). Periode ini ditandai dengan tidak terlalu berkembangnya Peradaban Yunani karena Alexander Agung melakukan percampuran budaya, terutama antara budaya Yunani, Mesir, dan Persia. Perpaduan budaya tersebut bertujuan untuk memperkuat persatuan antara Yunani dan wilayah-wilayah yang dikuasainya.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Pertanyaan serupa

Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERNYATAAN; SEBAB; dan ALASAN yang disusun secara berurutan. Sistem kasta atau caturwarna dibuat untuk membedakan status bangsa Arya dengan bangsa Dravida. SEBA...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia